
Bola.net - Bos Manchester City, Manuel Pellegrini, mengakui bahwa dirinya khawatir dengan tren negatif yang tengah menghampiri timnya, usai kalah 0-2 dari Newcastle di ajang Piala Liga dini hari tadi.
Gol dari Rolando Aarons dan Moussa Sissoko membuat sang juara bertahan tersingkir dari kompetisi musim ini. Hasil itu sekaligus melanjutkan tren negatif yang dialami City, usai mereka kalah dari West Ham di Premier League pekan lalu.
"Kami tidak bermain dengan baik, kurang rasa percaya. Kami tidak mencetak cukup banyak gol dan terlalu mudah dijebol oleh lawan. Kami harus khawatir. Kami tidak banyak menang di tiga pertandingan terakhir pekan ini," tutur Pellegrini pada reporter.
"Saya khawatir mengapa kami tidak bermain seperti biasanya. Kami kemasukan dua gol dengan mudah. Kami tidak bermain seperti biasa. Kami tidak mengoper bola dengan cepat. Dengan satu kompetisi hilang, harusnya kami bisa lebih berkonsentrasi lagi," pungkasnya.
City akan menjamu Manchester United di Premier League akhir pekan ini. [initial]
(gl/rer)
Gol dari Rolando Aarons dan Moussa Sissoko membuat sang juara bertahan tersingkir dari kompetisi musim ini. Hasil itu sekaligus melanjutkan tren negatif yang dialami City, usai mereka kalah dari West Ham di Premier League pekan lalu.
"Kami tidak bermain dengan baik, kurang rasa percaya. Kami tidak mencetak cukup banyak gol dan terlalu mudah dijebol oleh lawan. Kami harus khawatir. Kami tidak banyak menang di tiga pertandingan terakhir pekan ini," tutur Pellegrini pada reporter.
"Saya khawatir mengapa kami tidak bermain seperti biasanya. Kami kemasukan dua gol dengan mudah. Kami tidak bermain seperti biasa. Kami tidak mengoper bola dengan cepat. Dengan satu kompetisi hilang, harusnya kami bisa lebih berkonsentrasi lagi," pungkasnya.
City akan menjamu Manchester United di Premier League akhir pekan ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 29 Oktober 2014 15:30
-
Liga Inggris 29 Oktober 2014 15:15
-
Liga Inggris 29 Oktober 2014 14:41
-
Liga Inggris 29 Oktober 2014 14:36
Kerja Keras Diakui, Pellegrini Girang Masuk Nominasi Pelatih Terbaik
-
Liga Spanyol 29 Oktober 2014 14:35
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...