
Bola.net - Manajer Manchester City, Manuel Pellegrini mengaku puas menyaksikan keberhasilan anak buahnya mencuri tiga poin krusial dari kandang Everton. Bertanding di Goodison Park, The Citizens mampu meraih kemenangan sulit dengan skor 3-2.
Kemenangan ini disebut oleh Pellegrini sebagai langkah besar bagi City untuk menjuarai Premier League.
"Kemenangan ini benar-benar sebuah langkah yang besar, karena menghadapi Everton di kandang selalu sulit. Anda bisa melihat hasil yang kami alami di musim-musim sebelumnya," ungkap pria asal Chile ini seperti dilansir Sky Sports.
"Hal terburuk yang bisa kami lakukan adalah berpikir bahwa kami sudah juara. Kami masih harus melawan dua tim yang bermain tanpa beban di sisa kompetisi, mereka tak punya tekanan apapun saat menghadapi City."
Hasil tersebut membuat peluang City untuk menjadi juara semakin terbuka lebar, karena mereka tinggal menghadapi Aston Villa dan West Ham di kandang. Sementara pesaing terdekat mereka, Liverpool, kalah jauh dari segi produktivitas gol dan masih harus bertandang ke markas Crystal Palace pada Senin malam (05/05).[initial]
(sky/mri)
Kemenangan ini disebut oleh Pellegrini sebagai langkah besar bagi City untuk menjuarai Premier League.
"Kemenangan ini benar-benar sebuah langkah yang besar, karena menghadapi Everton di kandang selalu sulit. Anda bisa melihat hasil yang kami alami di musim-musim sebelumnya," ungkap pria asal Chile ini seperti dilansir Sky Sports.
"Hal terburuk yang bisa kami lakukan adalah berpikir bahwa kami sudah juara. Kami masih harus melawan dua tim yang bermain tanpa beban di sisa kompetisi, mereka tak punya tekanan apapun saat menghadapi City."
Hasil tersebut membuat peluang City untuk menjadi juara semakin terbuka lebar, karena mereka tinggal menghadapi Aston Villa dan West Ham di kandang. Sementara pesaing terdekat mereka, Liverpool, kalah jauh dari segi produktivitas gol dan masih harus bertandang ke markas Crystal Palace pada Senin malam (05/05).[initial]
Baca Juga
- CEO Man City Peringatkan MU Soal Gaya Kepelatihan Van Gaal
- Zabaleta Akui Toure Adalah Nyawa City
- Sempat Ditawari Gabung MU, Inilah Alasan Nasri Lebih Pilih City
- Seandainya Gagal Raih Trofi, Pellegrini Tetap Setia Pada Sepakbola Menyerang
- Toure Akui City Termotivasi Oleh Kemenangan Chelsea
- Pellegrini Tak Peduli Chelsea Tampilkan Skuat Cadangan Kontra Liverpool
- Wacana Barter Hart-Lloris Mulai Mengemuka
- Man City Saingi Liverpool Dapatkan Wonderkid Leverkusen
- Zabaleta 'Menyerah' Rayu Messi Gabung City
- Nasri Mengaku Jadi Korban Janji Palsu Arsenal
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 3 Mei 2014 20:31
-
Liga Inggris 3 Mei 2014 18:56
-
Liga Inggris 3 Mei 2014 18:48
-
Liga Inggris 3 Mei 2014 17:18
-
Liga Inggris 3 Mei 2014 16:39
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...