
Musim ini, performa Smalling memang sangat menonjol. Ia menjadi pilar utama pertahanan Setan Merah. Sejauh ini, ia berhasil membuat United menjadi tim yang kebobolan paling sedikit di pentas EPL (delapan gol saja).
United juga sempat dibawanya tak kebobolan sama sekali di lima laga terakhirnya di semua ajang. Pallister pun angkat jempol pada defender berusia 25 tahun tersebut.
"Jika Anda memperhatikan konsistensi untuk menilai pemain terbaik di EPL di posisinya sejauh ini pada musim ini, saya rasa Smalling memenuhi kriteria tersebut," ujar Pallister pada situs resmi Setan Merah.
"Performanya menjadi panutan bagi pemain manapun. Ia sekarang adalah seorang defender yang jempolan. Ia lebih percaya diri, ia menikmati kesempatannya bermain di dalam tim tersebut dan ia menikmati tanggung jawab sebagai kapten yang diberikan oleh manajer kepadanya dalam beberapa kesempatan," terangnya. [initial]
Baca Juga:
- Carragher Akui Dirinya Salah Menilai Smalling
- Merson Puji Solidnya Performa Smalling
- Pertahanan Solid, Smalling Puji Kerja Keras Skuat MU
- Smalling Senang Pertahanan MU Solid
- Smalling Klaim Negara Lain Takut Pada Inggris
- Smalling Bangga Jadi Pemain Terbaik MU Bulan Ini
- Smalling : Rooney Buat Saya Semakin Tangguh
- Shawcross Yakin Smalling Bakal Awet Bersama Timnas Inggris
- Selain Rooney, De Gea dan Smalling Juga Pahlawan Hadapi CSKA
- Ups, Van Gaal Lagi-lagi Keliru Panggil Nama Smalling
- Van Gaal: De Gea dan Smalling Penyelamat MU
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 November 2015 22:54
-
Liga Inggris 12 November 2015 21:45
-
Lain Lain 12 November 2015 21:20
Jones Sebut Inggris Sama Berkualitasnya Dengan Prancis dan Spanyol
-
Liga Inggris 12 November 2015 20:44
-
Liga Inggris 12 November 2015 20:38
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:05
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...