
Bola.net - Mezut Ozil mengungkapkan pujian pada Arsene Wenger yang bakal melakoni laga yang ke 1000 bersama Arsenal.
Saat ini, Wenger sudah mendampingi The Gunners sebanyak 999 kali. Laga Milenium alias yang ke 1000-nya nanti akan terjadi kala Arsenal bertarung kontra Chelsea pada hari Sabtu ini.
Ozil, yang didatangkan oleh Wenger dengan memecahkan rekor pembelian termahal klub tersebut, mengaku sangat kagum atas prestasi manajernya itu. Ia juga mengaku berterimakasih pada pria asal Prancis itu karena telah membawanya ke Emirates Stadium.
"Hari Sabtu ini, bos (Wenger) akan merayakan laga yang ke 1000 dengan Arsenal. Sebuah angka yang luar biasa. Kami tak bisa membayangkan apa jadinya Gunners tanpa dirinya. Dialah yang membawa saya ke London. Terima kasih atas kepercayaanmu! #Wenger1000." Demikin pernyataan dari Ozil seperti yang ia tulis di halaman Facebook-nya. [initial]
(sm/dim)
Saat ini, Wenger sudah mendampingi The Gunners sebanyak 999 kali. Laga Milenium alias yang ke 1000-nya nanti akan terjadi kala Arsenal bertarung kontra Chelsea pada hari Sabtu ini.
Ozil, yang didatangkan oleh Wenger dengan memecahkan rekor pembelian termahal klub tersebut, mengaku sangat kagum atas prestasi manajernya itu. Ia juga mengaku berterimakasih pada pria asal Prancis itu karena telah membawanya ke Emirates Stadium.
"Hari Sabtu ini, bos (Wenger) akan merayakan laga yang ke 1000 dengan Arsenal. Sebuah angka yang luar biasa. Kami tak bisa membayangkan apa jadinya Gunners tanpa dirinya. Dialah yang membawa saya ke London. Terima kasih atas kepercayaanmu! #Wenger1000." Demikin pernyataan dari Ozil seperti yang ia tulis di halaman Facebook-nya. [initial]
Baca Juga:
- Arsene Wenger: Perjalanan Menuju Milenium
- Kolo Toure Pernah Hajar Wenger Dengan Tekling Brutal
- Wenger Ungkap Penyesalan Terbesarnya Selama di Arsenal
- Wenger Tak Percaya Sudah Lakoni 999 Laga
- 'Wenger Pelatih Terhebat Arsenal'
- Mourinho Iri Dengan Perlakuan Arsenal Kepada Wenger
- Fergie Tak Mau Ketinggalan Beri Pujian Untuk Wenger
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Maret 2014 23:46
-
Liga Champions 21 Maret 2014 22:05
-
Liga Inggris 21 Maret 2014 21:15
-
Liga Champions 21 Maret 2014 21:04
-
Liga Inggris 21 Maret 2014 20:37
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 24 Maret 2025 20:49
-
Liga Inggris 24 Maret 2025 20:39
-
Liga Inggris 24 Maret 2025 20:29
-
Liga Inggris 24 Maret 2025 20:19
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 20:03
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 19:35
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...