
Bola.net - Playmaker Arsenal, Mesut Ozil mengemukakan pendapat mengenai perbedaan yang dirasakannya antara Liga Inggris dan Liga Spanyol. Seperti yang telah diketahui bersama, pemain asal Jerman ini baru saja pindah ke Emirates Stadium dari Real Madrid awal musim ini.
Secara khusus, pemain 25 tahun ini menganggap bahwa iklim kompetisi di Inggris jauh lebih ketat ketimbang Spanyol.
"Di Premier League, perbandingan kekuatan antar klub lebih seimbang alih-alih Spanyol. Klub-klub terkuat di dunia bermain di Inggris, sebagai pemain anda akan mampu merasakan hal tersebut," ungkap pemain keturunan Turki tersebut.
"Saya tahu bahwa tak pernah ada pertandingan mudah di sini, setiap tim bisa memaksa anda bekerja keras dan bertarung demi hasil akhir. Hal ini tidak terjadi di negara manapun selain Inggris, karena itulah semua orang mengagumi Premier League."
Kedatangan Ozil turut membawa dampak positif bagi Arsenal. Saat ini tim asal kota London tersebut masih bertengger di puncak klasemen dengan koleksi poin 25 dari sebelas laga. [initial]
(sun/mri)
Secara khusus, pemain 25 tahun ini menganggap bahwa iklim kompetisi di Inggris jauh lebih ketat ketimbang Spanyol.
"Di Premier League, perbandingan kekuatan antar klub lebih seimbang alih-alih Spanyol. Klub-klub terkuat di dunia bermain di Inggris, sebagai pemain anda akan mampu merasakan hal tersebut," ungkap pemain keturunan Turki tersebut.
"Saya tahu bahwa tak pernah ada pertandingan mudah di sini, setiap tim bisa memaksa anda bekerja keras dan bertarung demi hasil akhir. Hal ini tidak terjadi di negara manapun selain Inggris, karena itulah semua orang mengagumi Premier League."
Kedatangan Ozil turut membawa dampak positif bagi Arsenal. Saat ini tim asal kota London tersebut masih bertengger di puncak klasemen dengan koleksi poin 25 dari sebelas laga. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 10 November 2013 20:28
-
Liga Spanyol 10 November 2013 20:14
-
Editorial 10 November 2013 11:09
-
Liga Spanyol 10 November 2013 10:12
-
Liga Spanyol 10 November 2013 09:13
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025 00:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 00:01
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...