
Bola.net - - tak membenarkan dirinya meninggalkan Chelsea karena memiliki hubungan kurang baik dengan Antonio Conte. Bahkan pemain asal Brasil tersebut menyebut Conte merupakan orang yang selalu memberikan dukungan padanya.
Oscar pindah ke Shanghai SIPG pada bulan Januari dengan harga 60 juta pounds. Ia mengalami kesulitan bersinar di Chelsea musim ini dan hanya mengawali pertandingan lima kali di Premier League. Sebelumnya, ia merupakan pemain reguler di bawah asuhan Jose Mourinho dan Guus Hiddink.
Sejak Conte melatih The Blues awal musim ini, peran Oscar tak begitu terlihat. Namun demikian, bukan berarti Oscar memiliki hubungan buruk dengan pelatih asal Italia tersebut.
"Conte orang baik yang bisa menangani tim," kata Oscar seperti dikutip Daily Express.
"Pada awalnya tak mudah karena filosofinya sedikit berbeda tapi setiap pemain bisa beradaptasi dan sekarang hasilnya menjadi bukti," sambungnya.
Oscar berseragam The Blues selama empat tahun setengah tahun. Selama itu, ia pernah merasakan gelar juara Premier League, EFL Cup, dan Liga Europa.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 11 Januari 2017 22:30
-
Liga Inggris 11 Januari 2017 21:23
-
Liga Inggris 11 Januari 2017 19:03
-
Liga Inggris 11 Januari 2017 15:45
-
Liga Inggris 11 Januari 2017 13:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:46
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 15:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:20
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...