
Bola.net - - Bintang Manchester United, Wayne Rooney, dikabarkan akan mempertimbangkan untuk kembali ke di musim panas.
Rooney kini sudah tidak lagi mendapat jaminan starter dari manajer Jose Mourinho di Old Trafford.
Pemain berusia 31 tahun hanya membuat lima gol di semua kompetisi dan hanya duduk di bangku cadangan ketika tim menang atas Southampton di Piala Liga pekan lalu.
Bos Everton, Ronald Koeman, sempat mengindikasikan bahwa ia akan tertarik merekrut pemain Inggris ke Goodison Park.
Ronald Koeman
Dan laporan yang diturunkan Express mengatakan Rooney akan memilih untuk kembali ke klub lamanya, ketimbang menerima gaji besar di MLS atau Tiongkok.
Ia disebut sudah mengatakan pada sosok terdekatnya bahwa ia ingin pergi dari Old Trafford, usai 13 tahun membela United.
Laporan ini mengindikasikan bahwa sang kapten ingin kembali ke Everton jika memang tim Merseyside memberikan penawaran menarik - meski ia mungkin harus menerima gaji yang lebih kecil.
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 1 Maret 2017 23:51
-
Liga Inggris 1 Maret 2017 21:33
Legenda Arsenal: Ibrahimovic Sedikit Lebih Unggul dari Cantona
-
Liga Inggris 1 Maret 2017 15:40
-
Liga Inggris 1 Maret 2017 15:10
-
Editorial 1 Maret 2017 15:07
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...