
Bola.net - - Pemain baru Real Madrid, Alvaro Odriozola menegaskan bahwa timnya tidak akan terlalu merindukan Cristiano Ronaldo. Odriozola menyebut bahwa ada pemain lain yang bisa menggantikan peran Ronaldo di skuat El Real.
Semenjak bergabung dengan Madrid di tahun 2009 silam, Ronaldo sudah menjelma menjadi simbol tim ibukota Spanyol tersebut. Berkat kemampuannya yang di atas rata-rata, ia berhasil membawa Madrid meraih banyak trofi termasuk empat trofi Liga Champions.
Namun pada musim panas ini Ronaldo memutuskan untuk menyudahi karirnya di Santiago Bernabeu. Ia memilih pindah ke Italia untuk bergabung dengan Juvenbtus dengan mahar transfer 100 juta pounds.
Meski kehilangan sosok penting, namun Odriozola optimis timnya bisa mengatasi kepergian Ronaldo. "Saya baru melihat-lihat para pemain yang membela klub ini," buka Odriozola kepada Sportsmole.
Bagaimana kondisi Madrid tanpa Ronaldo menurut Odriozola? Simak pernyataan lengkapnya di bawah ini.
Bisa Digantikan
"Jika saya melihat lebih jelas lagi, tim ini adalah tim yang baru saja memenangkan Liga Champions dua bulan yang lalu."
"Bagi saya klub ini adalah klub terbaik di dunia dan saya yakin kami bisa menggantikan kepergian Ronaldo dari tim ini." tandasnya.
Dekati Banyak Pemain
Sejauh ini ada beberapa nama top seperti Neymar yang disebut akan menggantikan posisi Ronaldo. Selain itu rekan setimnya, Kylian Mbappe juga digosipkan menjadi target transfer Madrid.
Namun belakangan ini rumor yang beredar mengatakan bahwa Madrid tengah mencoba untuk menuntaskan transfer Eden Hazard dari Chelsea.
Sepi Belanja
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 2 Agustus 2018 23:35
Video: Pertama di Dunia, Kiper Layani Wawancara Live Saat Sedang Tanding!
-
Liga Italia 2 Agustus 2018 21:53
-
Liga Italia 2 Agustus 2018 21:19
-
Liga Italia 2 Agustus 2018 18:46
-
Liga Italia 2 Agustus 2018 17:32
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:28
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 20:18
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:06
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 19:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...