
Aina memang sejauh ini lebih sering berada di bangku cadangan Chelsea. Namun selama pramusim, bek yang baru berusia 19 tahun tersebut mampu mencuri perhatian pelatih Antonio Conte.
Dan dikatakan Obi Mikel, dirinya sering bertanya apakah Aina tertarik bermain untuk Nigeria. Pasalnya, Aina memang bisa memperkuat Inggris atau Nigeria karena lahir di London dari orang tua yang berasal dari Nigeria.
"Saya terus bertanya kepadanya, 'Kapan kamu akan datang dan bermain untuk Nigeria?' dan dia bercanda, 'Kapanpun anda mengundang saya, saya akan bermain'. Saya pikir itu adalah sesuatu yang kami harus diskusikan," ujarnya kepada Goal International.
"Bila dia ingin bermain untuk Nigeria, kami harus berbicara dengan federasi dan memastikan bahwa dia benar-benar ingin bermain bersama kami. Bila dia siap, kami bisa membicarakan hal itu. Tapi sejauh ini dia tak memberi jawaban yang benar-benar positif," sambungnya.
"Saya butuh jawaban positif untuk membawanya ke depan FA. Kami akan melihat apa yang akan terjadi," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 7 Oktober 2016 14:36
-
Liga Inggris 7 Oktober 2016 14:20
-
Liga Inggris 7 Oktober 2016 13:00
-
Liga Inggris 7 Oktober 2016 12:20
-
Liga Inggris 7 Oktober 2016 10:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...