
Bola.net - Sepanjang Selasa (24/8/2021) hingga Rabu (25/8/2021) dini hari WIB, berseliweran rumor mengenai Cristiano Ronaldo yang dikabarkan ngotot untuk pergi dari Juventus.
Akhir pekan kemarin, Ronaldo diklaim sengaja meminta dirinya untuk tak dimasukkan ke starting XI dalam laga kontra Udinese karena masih ingin pergi dari Juventus.
Hingga kini Ronaldo kabarnya masih membuka peluang selebar-lebarnya untuk berganti klub sebelum jendela transfer musim panas ini ditutup pada akhir Agustus mendatang.
Advertisement
Agen Ronaldo, Jorge Mendes pun kabarnya sudah menawarkan kliennya ke klub kaya raya Premier League, Manchester City.
Skema Pertukaran Pemain
Masalahnya kini adalah Manchester City tak bersedia mengeluarkan uang sepeser pun untuk menggaet Ronaldo, dengan Juventus kabarnya membanderol CR7 senilai 30 juta euro.
Skema pertukaran pemain pun bisa menjadi solusinya. L'Equipe mengklaim bahwa City bisa menggunakan Bernardo Silva atau Aymeric Laporte untuk ditukar dengan Ronaldo.
Lantas, seperti apa penampakan starting line up yang mungkin dipakai Pep Guardiola untuk musim 2021/22 ini andai Ronaldo jadi merapat? Berikut daftar selengkapnya.
Formasi 4-3-3
(c) Bola.net
Formasi 4-3-3 Alternatif
(c) Bola.net
Formasi 4-4-2 Berlian
(c) Bola.net
Formasi 3-5-2
(c) Bola.net
Formasi 4-2-2-2 khas Pep
(c) Bola.net
Formasi 3-4-3
(c) Bola.net
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 24 Agustus 2021 19:00
Baru Dipermanenkan, Juventus Bakal Lepaskan Weston McKennie?
-
Liga Italia 24 Agustus 2021 18:30
-
Liga Inggris 24 Agustus 2021 13:30
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:52
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...