
Bola.net - Gary Neville percaya David de Gea akan membuktikan diri sebagai sosok vital Manchester United musim ini.
De Gea hampir pindah ke Real Madrid musim panas ini, namun transfer gagal terjadi di deadline bursa, yang berarti sosok berusia 24 tahun akan terus bermain bersama tim asuhan Louis van Gaal, setidaknya hingga Januari.
Ia langsung tampil untuk kali pertama musim ini kala United menang 3-1 atas Liverpool di Old Trafford pekan lalu.
"Ia adalah kiper yang mampu membuat timnya memenangkan pertandingan, dan Manchester United mempunyai banyak pengalaman - baik serta buruk - dengan berbagai kiper. Ketika mereka punya Peter Schmeichel dan Edwin van der Sar, tim amat solid. Sementara De Gea di beberapa tahun terakhir amat fantasis," jelas Neville pada Sky Sports.
"Sementara di tahun lainnya, mereka tidak punya kiper yang bagus. anda merasa mereka hanya punya kiper kualitas menengah seperti Romero, Valdes, dan Lindegaard. Hal tersebut selalu membuat Anda berpikir, apa yang bakal terjadi," pungkasnya.
De Gea baru saja mengikat kontrak anyar dengan United pekan lalu. [initial]
(tdm/rer)
De Gea hampir pindah ke Real Madrid musim panas ini, namun transfer gagal terjadi di deadline bursa, yang berarti sosok berusia 24 tahun akan terus bermain bersama tim asuhan Louis van Gaal, setidaknya hingga Januari.
Ia langsung tampil untuk kali pertama musim ini kala United menang 3-1 atas Liverpool di Old Trafford pekan lalu.
"Ia adalah kiper yang mampu membuat timnya memenangkan pertandingan, dan Manchester United mempunyai banyak pengalaman - baik serta buruk - dengan berbagai kiper. Ketika mereka punya Peter Schmeichel dan Edwin van der Sar, tim amat solid. Sementara De Gea di beberapa tahun terakhir amat fantasis," jelas Neville pada Sky Sports.
"Sementara di tahun lainnya, mereka tidak punya kiper yang bagus. anda merasa mereka hanya punya kiper kualitas menengah seperti Romero, Valdes, dan Lindegaard. Hal tersebut selalu membuat Anda berpikir, apa yang bakal terjadi," pungkasnya.
De Gea baru saja mengikat kontrak anyar dengan United pekan lalu. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 13 September 2015 23:57
-
Open Play 13 September 2015 23:51
-
Liga Inggris 13 September 2015 22:28
-
Liga Inggris 13 September 2015 20:54
-
Liga Inggris 13 September 2015 20:34
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...