
Bola.net - Samir Nasri menghabiskan waktu libur kompetisi Premier League dengan berlibur bersama sang kekasih setelah dia dinyatakan tidak ikut serta dalam skuad Piala Dunia 2014 Prancis. Kini, sang bintang telah puas menghabiskan masa liburannya dan dilaporkan sudah kembali ke Inggris.
(dlm/art)
Seperti dilansir oleh Daily Mail, Nasri pada hari Kamis lalu tertangkap kamera sudah berada di bandara internasional Inggris, bandara Heathrow. Menurut data, Nasri tercatat memilih untuk melakukan penerbangan dari tempatnya berlibur, Los Angeles, untuk kembali ke Inggris.
Nasri terlihat sangat senang bisa kembali ke Inggris. Setelah ini, dia akan bergabung kembali dengan para pemain Manchester City lainnya untuk persiapan pra-musim 2014/2015.
Musim depan Manchester City memang harus berusaha lebih keras dari musim lalu. Selain mempertahankan gelar juara Premier League mereka juga masih harus berjuang di Liga Champions dan Piala FA demi impian mereka meraih treble winner. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 8 Juli 2014 22:07
-
Liga Inggris 8 Juli 2014 18:30
-
Liga Inggris 8 Juli 2014 18:15
-
Liga Inggris 8 Juli 2014 17:38
-
Liga Inggris 8 Juli 2014 10:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:18
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...