
Bola.net - Samir Nasri merasa sangat kecewa dengan performa Manchester City di musim kemarin. Pemain asal Prancis itu lantas mengharapkan ada pemain baru yang bakal datang di musim panas ini.
City harus harus mengakui keunggulan Chelsea yang berhasil keluar sebagai juara Premier League. Selain itu mereka tak bisa berbuat banyak di kompetisi piala domestik dan juga Liga Champions.
"Klub ini akan berinvestasi, saya pikir dengan pemain baru. Siapa yang kami butuhkan adalah pertanyaan bagi manajer," kata Nasri kepada Sky Sports.
"Tetapi jika kami ingin kompetitif di setiap kompetisi dan maju di Liga Champions, saya pikir kami harus sedikit memperkuat di setiap area. Kami mungkin akan kehilangan beberapa pemain juga jadi kami perlu memiliki kedalaman dari bangku cadangan."
City sendiri sudah dipastikan kehilangan James Milner yang bergabung dengan Liverpool setelah kontraknya habis di akhir musim.[initial]
(sky/ada)
City harus harus mengakui keunggulan Chelsea yang berhasil keluar sebagai juara Premier League. Selain itu mereka tak bisa berbuat banyak di kompetisi piala domestik dan juga Liga Champions.
"Klub ini akan berinvestasi, saya pikir dengan pemain baru. Siapa yang kami butuhkan adalah pertanyaan bagi manajer," kata Nasri kepada Sky Sports.
"Tetapi jika kami ingin kompetitif di setiap kompetisi dan maju di Liga Champions, saya pikir kami harus sedikit memperkuat di setiap area. Kami mungkin akan kehilangan beberapa pemain juga jadi kami perlu memiliki kedalaman dari bangku cadangan."
City sendiri sudah dipastikan kehilangan James Milner yang bergabung dengan Liverpool setelah kontraknya habis di akhir musim.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 18 Juni 2015 23:49
-
Liga Inggris 18 Juni 2015 17:48
-
Liga Spanyol 18 Juni 2015 10:59
-
Liga Inggris 18 Juni 2015 07:14
-
Liga Inggris 18 Juni 2015 07:08
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:05
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 15:10
-
Otomotif 22 Maret 2025 15:08
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:05
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...