
Bola.net - Gelandang Manchester City, Samir Nasri, percaya bahwa klubnya kini dinaungi keajaiban karena bisa kembali memiliki kesempatan untuk menjadi juara Premier League musim ini.
Usai kekalahan tim asuhan Manuel Pellegrini 2-3 atas Liverpool, The Reds menjadi tim yang paling berpeluang untuk menjadi tim nomor satu di Inggris. Namun roda nasib kemudian berubah kala tim Merseyside ditundukkan Chelsea 0-2 di kandang mereka sendiri.
Hasil tersebut membuat City kini hanya terpaut tiga angka dengan Liverpool di klasemen dengan tiga laga sisa. Memenangkan semuanya, maka City dipastikan akan menjadi juara.
"Sekarang kami tidak boleh lagi sembunyi. Kami hanya tinggal menyisakan tiga laga lagi. Kami harus bermain seperti juara dan menunjukkan bahwa kami memang pantas mendapatkannya. Kami harus mengerti bahwa untuk berada di posisi sekarang ini merupakan keajaiban," tutur Nasri.
"Kami pikir Chelsea akan kalah dari Liverpool - namun mereka menang. Sekarang kami ada di sini, tidak peduli siapa yang akan menjadi lawan kami, kami harus mendapatkan poin penuh dan memenangkannya karena suatu keajaiban kami masih ada di sini. Kami harus memenangkan liga, kami tidak boleh gagal," pungkasnya.
City akan bertandang ke markas Everton akhir pekan ini. [initial]
(gl/rer)
Usai kekalahan tim asuhan Manuel Pellegrini 2-3 atas Liverpool, The Reds menjadi tim yang paling berpeluang untuk menjadi tim nomor satu di Inggris. Namun roda nasib kemudian berubah kala tim Merseyside ditundukkan Chelsea 0-2 di kandang mereka sendiri.
Hasil tersebut membuat City kini hanya terpaut tiga angka dengan Liverpool di klasemen dengan tiga laga sisa. Memenangkan semuanya, maka City dipastikan akan menjadi juara.
"Sekarang kami tidak boleh lagi sembunyi. Kami hanya tinggal menyisakan tiga laga lagi. Kami harus bermain seperti juara dan menunjukkan bahwa kami memang pantas mendapatkannya. Kami harus mengerti bahwa untuk berada di posisi sekarang ini merupakan keajaiban," tutur Nasri.
"Kami pikir Chelsea akan kalah dari Liverpool - namun mereka menang. Sekarang kami ada di sini, tidak peduli siapa yang akan menjadi lawan kami, kami harus mendapatkan poin penuh dan memenangkannya karena suatu keajaiban kami masih ada di sini. Kami harus memenangkan liga, kami tidak boleh gagal," pungkasnya.
City akan bertandang ke markas Everton akhir pekan ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 2 Mei 2014 23:26
-
Liga Inggris 2 Mei 2014 21:49
-
Liga Inggris 2 Mei 2014 21:33
-
Liga Inggris 2 Mei 2014 15:42
-
Liga Inggris 2 Mei 2014 15:28
LATEST UPDATE
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 10:15
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:03
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...