
Winger datang ke Manchester United dari Sporting Lisbon di 2007, ketika ia disebut-sebut sebagai pengganti Ronaldo, yang akan segera pergi ke Real Madrid.
Pemain berusia 29 tahun memang mampu beberapa kali tampil bagus, namun ia mengatakan bahwa beban untuk menggantikan pemain Portugal di Old Trafford sangat berat baginya.
"Mereka mengharap saya menjadi Ronaldo berikutnya, namun itu tidak adil," tutur Nani pada Guardian.
"Kami adalah tipe pemain yang berbeda, dengan karakter yang berbeda, mungkin adalah sebuah kesalahan untuk membandingkan kami berdua."
Nani, yang lantas sempat bermain untuk Fenerbahce dan dipinjamkan ke Sporting, mengatakan bahwa ia mendapatkan banyak bantuan dari Ronaldo selama berada di Old Trafford.
"Kami memiliki momen yang hebat. Saya membutuhkan seseorang untuk membantu saya mengatasi berbagai hal di Manchester dan ia memainkan peran penting untuk saya." [initial]
(gua/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 17 Agustus 2016 21:23
-
Liga Eropa Lain 17 Agustus 2016 19:15
-
Liga Inggris 17 Agustus 2016 12:55
-
Bolatainment 17 Agustus 2016 05:21
Jelang Debut di MU, Pogba Pamer Gaya Rambut Terbaru nan Nyentrik
-
Open Play 17 Agustus 2016 04:55
MU Rilis Video di Balik Layar Hari Pertama Pogba di Carrington
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:28
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:20
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:03
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 19:59
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 19:57
-
Piala Dunia 20 Maret 2025 19:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...