
Bola.net - Diego Costa berharap dirinya bisa bebas dari cedera musim depan agar bisa maksimal membela Chelsea.
Musim lalu, Costa sempat tampil garang bagi Chelsea sejak awal musim. Gol demi gol ia cetak bagi tim barunya itu. Akan tetapi, pada akhirnya ia tak bisa membela The Blues secara penuh dalam semusim karena ia menderita cedera hamstring.
Penyerang asal Spanyol itu lantas berharap, musim depan dirinya bisa bebas dari cedera dan membantu Chelsea bersaing merebut gelar di semua ajang yang diikutinya.
"Satu-satunya tuntutan yang saya bebankan pada diri saya sendiri untuk musim yang baru ini adalah agar bisa tak bermasalah dengan cedera. Pengalaman yang saya alami musim lalu tak bagus," keluhnya seperti dilansir The Mirror.
"Dan sementara saya tak pernah berpikir untuk memberikan target jumlah gol, tantangan untuk diri saya sendiri adalah terus mencetak gol. Hal itu akan memberikan garansi kesuksesan dan kemenangan bagi Chelsea dan itulah target saya sebenarnya," tegas pemain 26 tahun ini. [initial]
(mir/dim)
Musim lalu, Costa sempat tampil garang bagi Chelsea sejak awal musim. Gol demi gol ia cetak bagi tim barunya itu. Akan tetapi, pada akhirnya ia tak bisa membela The Blues secara penuh dalam semusim karena ia menderita cedera hamstring.
Penyerang asal Spanyol itu lantas berharap, musim depan dirinya bisa bebas dari cedera dan membantu Chelsea bersaing merebut gelar di semua ajang yang diikutinya.
"Satu-satunya tuntutan yang saya bebankan pada diri saya sendiri untuk musim yang baru ini adalah agar bisa tak bermasalah dengan cedera. Pengalaman yang saya alami musim lalu tak bagus," keluhnya seperti dilansir The Mirror.
"Dan sementara saya tak pernah berpikir untuk memberikan target jumlah gol, tantangan untuk diri saya sendiri adalah terus mencetak gol. Hal itu akan memberikan garansi kesuksesan dan kemenangan bagi Chelsea dan itulah target saya sebenarnya," tegas pemain 26 tahun ini. [initial]
Baca Juga:
- Chelsea Ikut Antre Tanda Tangan Pedro
- Chelsea 'Adem Ayem' di Bursa Transfer, Mourinho Emosi
- Mourinho Sarankan The Blues Gaet Isco
- Jhon Terry Bek Terbaik Di Inggris
- Wenger: Mendatangkan Cech Adalah Keputusan Yang Sulit
- Matic Yakin Hazard Bisa Lebih Hebat Lagi Musim Depan
- Van Ginkel Resmi Pindah ke Stoke City
- Matic Doakan Cech Sukses Bersama Arsenal
- Duo London Berebut Charles Aranguiz
- Chelsea Pinjamkan Tiga Pemain Muda Mereka
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 11 Juli 2015 22:31
-
Liga Inggris 11 Juli 2015 19:00
-
Liga Inggris 11 Juli 2015 08:21
-
Liga Inggris 11 Juli 2015 05:41
-
Liga Inggris 11 Juli 2015 03:08
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...