MU Tertahan di Aston Villa: Gak Ada Gunanya Ganti Ole, No Ronaldo No Party

MU Tertahan di Aston Villa: Gak Ada Gunanya Ganti Ole, No Ronaldo No Party
Pemain Manchester United merayakan gol Bruno Fernandes ke gawang Aston Villa, Minggu (16/1/2022) dini hari WIB. (c) AP Photo

Bola.net - Manchester United berbagi angka dengan Aston Villa dalam laga pekan ke-22 Premier League 2021/2022. Duel itu berakhir imbang 2-2 di Villa Park, Minggu (16/1/2022) dini hari WIB.

Tim tamu sempat unggul 0-2 melalui dua gol Bruno Fernandes di menit ke-6 dan ke-67. Namun, Setan Merah tidak mampu mempertahankan keunggulan mereka tersebut.

Villa berhasil membalas melalui Jacob Ramsey di menit ke-77 dan Philippe Coutinho pada menit ke-82. Skor 2-2 bertahan hingga pertandingan usai.

Hasil itu membuat Man United menghuni posisi ketujuh klasemen Premier League dengan koleksi 32 poin dari 20 laga. Sementara Aston Villa ada di peringkat ke-13 dengan raihan 23 poin.

Hasil ini juga mengundang banyak reaksi di media sosial Twitter. Berikut ini beberapa di antaranya.

1 dari 12 halaman

Penyakit MU

2 dari 12 halaman

Sia-Sia Begadang

3 dari 12 halaman

Gegenpressing Cuma Kuat 30 Menit

4 dari 12 halaman

Sayang Sekali

5 dari 12 halaman

Medioker Sekali

6 dari 12 halaman

Babak Kedua Jelek

7 dari 12 halaman

Gak Ada Gunanya Ganti Ole

8 dari 12 halaman

Main Terlalu Santai

9 dari 12 halaman

4 Besar Makin Jauh

10 dari 12 halaman

Welcome Liga Malam Jumat

11 dari 12 halaman

No Ronaldo No Party