
- Manchester United ternyata menyimpan ketertarikan pada penyerang Inter Milan, Mauro Icardi. Sayangnya ketika meminang pemain pada bulan Januari kemarin, tawaran tersebut ditolak.
(cds/shd)
Pada pekan akhir-akhir ini, pemain 22 tahun tersebut memang santer dikabarkan berniat hengkang meninggalkan San Siro. Roberto Mancini pun telah mendatangkan amunisi baru, dari Sampdoria.
Icardi yang musim lalu menjadi top skor di Serie A mulai tersingkir dari skuat akhir-akhir ini. Banyak klub yang kemudian mendekati pemain asal Argentina tersebut, di antaranya MU dan Liverpool.
Menurut Corriere dello Sport, Louis van Gaal telah mengajukan penawaran senilai 23,1 juta pounds untuk memboyong Icardi ke Old Trafford. Tapi proposal itu ditolak oleh presiden Inter, Erick Thohir.
Selain menolak MU, Inter Milan juga dikabarkan menampik tawaran dari tim Jerman Wolfsburg. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 6 Februari 2016 21:52
-
Liga Inggris 6 Februari 2016 21:28
-
Liga Inggris 6 Februari 2016 21:00
-
Liga Inggris 6 Februari 2016 20:12
-
Liga Inggris 6 Februari 2016 18:20
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...