
Sebelumnya, Ibrahimovic santer dikabarkan akan gabung dengan United pada musim panas nanti menyusul Jose Mourinho. Pemain 34 tahun tersebut dikabarkan telah menyepakati kontrak selam satu tahun. Namun demikian, pemain asal Swedia tersebut masih belum memberikan konfirmasi hingga sekarang.
Jurnalis Jerman Raimund Hinko sebagaimana dilansir 101Greatgoals, kemudian mengklaim bahwa Ibrahimovic menjadi incaran Carlos Ancelotti yang akan menangani Munchen musim depan. Kehadiran Ibrahimovic diduga akan menggantikan peran Robert Lewandowski yang akan gabung dengan Real Madrid.
Ancelotti dan Ibrahimovic pernah bersama-sama bekerja untuk PSG.
Saat ini, Ibrahimovic sedang dalam status bebas transfer setelah memutuskan hengkang dari PSG akhir musim lalu ketika kontraknya habis. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Editorial 13 Juni 2016 23:48
5 Pemain yang Akan Pecahkan Rekor Transfer Premier League 2016
-
Liga Inggris 13 Juni 2016 22:45
Eks Chelsea: Mourinho Akan Buat MU Kembali Ditakuti Musuhnya
-
Liga Inggris 13 Juni 2016 22:08
-
Liga Inggris 13 Juni 2016 21:43
-
Liga Inggris 13 Juni 2016 21:26
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
-
Liga Champions 20 Maret 2025 23:44
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:00
-
Asia 20 Maret 2025 22:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...