
Pelatih asal Belanda ini datang tidak dengan tangan kosong. Ia sudah menyusun beberapa rencana untuk membangkitkan Everton yang musim 2015/16 bermain tak konsisten. Salah satunya adalah mempertahankan pemain kunci klub.
"Saya sudah berpengalaman di Inggris dalam dua musim terakhir, selalu ada banyak ketertarikan kepada pemain kami," ujar Koeman dalam sesi jumpa pers pengenalan dirinya.
Salah satu pemain Everton yang menjadi incaran banyak klub adalah John Stones. Manchester United sejak lama sudah dikabarkan ingin membajak bek muda bertalenta tersebut menuju Old Trafford. Hanya saja upaya tersebut tidak akan direstui oleh Koeman.
"Seperti halnya kebanyakan pelatih lain, saya ingin menjaga pemain-pemain kunci dalam tim saya. Karena anda pasti tidak ingin menjual pemain kunci anda, tapi kami akan melihat apa yang terjadi nanti," tandas mantan pelatih Ajax ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 Juni 2016 20:49
-
Liga Spanyol 16 Juni 2016 19:26
-
Liga Inggris 16 Juni 2016 18:20
-
Editorial 16 Juni 2016 10:28
-
Commercial 16 Juni 2016 10:27
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
-
Otomotif 21 Maret 2025 14:53
-
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025 14:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 14:13
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...