
Bola.net - - Jose Mourinho mengakui bahwa para pemain Manchester United kini sangat percaya diri menyusul start solid mereka di awal tahun.
Setan Merah mengklaim lima kemenangan dari lima laga sejak awal 2018, bangkit dari kesulitan yang dialami di periode sibuk.
United juga belum kemasukan gol di tahun ini dan sudah mencetak 12 gol ke gawang lawan, membuat Mourinho menyebut ruang gantinya dalam kondisi bagus jelang lawatan ke markas Tottenham.
"Kami sukses menang di semua laga di Januari, saya kira tiga di Premier League dan dua di piala domestik, jadi lima kemenangan yang membuat kami bahagia," tuturnya di MUTV.
Jose Mourinho
"Kami bermain dengan keseimbangan yang bagus. Tidak mudah mencegah untuk kemasukan gol karena tingginya kualitas sepakbola di negeri ini, namun mencetak gol dan menang sangat penting karena kami butuh poin. Kami bermain bagus dan kami layak mendapat hasil ini."
"Spurs adalah salah satu tim terbaik di negara ini - bukan calon juara karena mereka sudah tertinggal terlalu jauh, namun saya bisa bilang mereka adalah salah satu tim calon juara Liga Champions. Mereka bisa menggapai level itu. Mereka diperkuat beberapa pemain terbaik di negeri ini dan punya manajer yang bagus."
"Mereka juga lawan yang sulit. Laga nanti akan besar. Perbedaan poin antara kami dan Spurs adalah tujuh atau delapan poin, namun nyatanya kualitas dan ambisi mereka sudah seperti tim besar."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 30 Januari 2018 16:00
Prediksi Tottenham Hotspur vs Manchester United 1 Februari 2018
-
Liga Inggris 30 Januari 2018 15:59
Data dan Fakta Premier League: Tottenham vs Manchester United
-
Liga Inggris 30 Januari 2018 15:10
-
Piala Dunia 30 Januari 2018 14:50
Kane Jadi Faktor Vital Penentu Sukses Inggris di Piala Dunia
-
Liga Eropa Lain 30 Januari 2018 13:50
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...