
Sempat ada opsi meminjamkan Jones menuju Stoke City. Namun, pemain yang berusia 24 tahun ini menolak opsi tersebut dan memilih untuk bertahan di Old Trafford.
Opsi lain datang dari . The Gunners yang sedang kehilangan beberapa pemain di posisi pertahanan tertarik untuk memboyong Jones. Namun, kali ini kubu MU yang enggan melepas Jones menuju klub asal London.
Dikutip dari London Evening Standard, pelatih Jose Mourinho-lah yang memberikan instruksi untuk tidak melepas Jones menuju Arsenal. Ia tidak ingin melepas pemain yang justru bisa menambah kekuatan klub pesaing di perebutan gelar.
The Gunners mencoba menjajaki kemungkinan untuk mendatangkan Jones karena upaya mereka menggaet beberapa bek menemui jalan buntu. Shkodran Mustafi dan Omar Toprak hingga kini masih belum tentu akan bergabung pada bursa transfer musim panas ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 23 Agustus 2016 22:42
-
Liga Inggris 23 Agustus 2016 22:30
-
Liga Inggris 23 Agustus 2016 15:17
-
Liga Inggris 23 Agustus 2016 14:55
-
Liga Inggris 23 Agustus 2016 14:52
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:41
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...