MU Luncurkan Tawaran untuk Pogba

MU Luncurkan Tawaran untuk Pogba
Paul Pogba (c) AFP
- Manchester United dikabarkan sudah meluncurkan tawaran untuk Paul Pogba.


Bintang sebelumnya sudah sering dikabarkan bakal kembali ke Premier League.


sempat tertarik dengan pemain berusia 23 tahun, namun tawaran mereka senilai 75 juta poundsterling ditolak oleh raksasa Italia.


Manchester City juga ingin membeli pada pemain yang sama, mengingat manajer Josep Guardiola ingin sejumlah bintang anyar untuk memperkuat timnya musim depan.


Namun menurut jurnalis Duncan Castles, Juventus kini sudah siap melepas Pogba ke klub lain, lantaran United sudah mengajukan tawaran untuk gelandang berbakat asal Prancis. Selain itu, dikabarkan juga sudah mengambil langkah yang sama, menurut laporan Express.


Pogba sendiri bergabung dengan Juventus, usai ia pergi dari Old Trafford di musim panas 2012.


Sejak mendarat di Turin, ia sukses membantu timnya memenangkan empat gelar juara Serie A. [initial]


 (exp/rer)