
Winger asal Portugal ini menghabiskan waktunya selama tujuh tahun di Old Trafford. Ia memulai karirnya bersama Setan Merah mulai tahun 2007. Ia baru keluar dari klub tersebut pada musim panas 2015 dan bergabung dengan setelah tak dipakai jasanya oleh Louis Van Gaal.
Ia meneken kontrak selama tiga tahun di klub tersebut. Di sana ia bergabung dengan mantan pemain MU lainnya, Robin Van Persie.
MU sendiri kini sudah tak lagi dibesut oleh Van Gaal dan ia sudah digantikan oleh Jose Mourinho. Dan hadirnya The Special One ini kemudian memunculkan spekulasi anyar.
Menurut kabar yang dilansir oleh Dogan News Agency, Mourinho ingin United mengembalikan Nani. Winger berusia 29 tahun ini sendiri bisa dengan mudah dibeli oleh Setan Merah karena ia memiliki klausul buy out sebesar 8 juta Euro.
Kabarnya Mourinho ingin memulangkan Nani karena ia tak puas dengan performa yang ditunjukkan oleh Memphis Depay pada musim lalu. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- PSG Berani Tebus Higuain Seharga 94 Juta Euro
- Liverpool Akan Pulangkan Balotelli
- AS Roma Incar Nacho dari Real Madrid
- Conte Masih Bungkam Soal Nasib Pato
- Mangala: Bakal Ada Banyak Perubahan di Skuat City
- Ogbonna dan Juan Jesus Juga Diincar Roma
- Juventus Beri Watford Potongan Harga Untuk Pereyra
- Calon-calon Pengganti Rudiger di Roma
- Willian Tak Pikirkan Mourinho dan MU
- Coutinho Bantah Rumor PSG
- Nainggolan Takut Gagal di Premier League
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 8 Juni 2016 23:35
-
Commercial 8 Juni 2016 22:06
-
Liga Italia 8 Juni 2016 20:42
-
Liga Inggris 8 Juni 2016 19:47
-
Liga Inggris 8 Juni 2016 19:35
LATEST UPDATE
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:51
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:49
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:48
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 10:47
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 10:15
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...