
Bola.net - - Dua raksasa Premier League, Manchester United dan Arsenal dikabarkan tengah memperebutkan tanda tangan gelandang andalan Porto, Danilo Pereira.
Dilansir A Bola, akhir pekan kemarin perwakilan kedua klub sama-sama hadir dalam laga Porto kontra Tondela. Danilo tampil selama 90 menit penuh dalam partai yang dimenangi tuan rumah dengan skor 1-0 ini.
Selain United dan Arsenal, dalam laga itu juga hadir perwakilan dari Burnley, Celta Vugo, Sporting Gijon dan Atalanta. Meski demikian, tak diketahui apakah mereka juga mengamati Danilo atau tidak.
Danilo yang berposisi asli sebagai gelandang bertahan juga bisa ditempatkan di pos bek tengah. Pemain 26 tahun itu tampil impresif bersama Porto musim ini.
Danilo masih memiliki kontrak bersama Porto hingga 2022 mendatang. Saat ini anggota skuat Portugal kala menjuarai Euro 2016 itu diperkirakan memiliki banderol sekitar 20 juta poundsterling.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 23 Januari 2018 21:22
-
Liga Inggris 23 Januari 2018 20:36
-
Liga Inggris 23 Januari 2018 19:48
-
Liga Inggris 23 Januari 2018 19:14
-
Liga Inggris 23 Januari 2018 18:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:41
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...