
Bola.net - Luis Nani sudah lama tidak mendapatkan jatah bermain penuh semenjak David Moyes ditunjuk menjadi manajer Manchester United di awal musim panas lalu. Namun akhirnya, pemain Portugal itu mendapatkan kesempatan saat tim melawan Leverkusen di Liga Champions tengah pekan lalu.
Dianggap bermain baik kala diturunkan di Jerman, kini Moyes ingin menantang Nani untuk terus bisa mempertahankan form terbaiknya.
"Lihat, apa yang saya temukan adalah ia bekerja dengan keras di sepanjang laga yang ia ikuti. Ia senang untuk melakukan semua hal itu dan hal terbesar adalah ia memiliki kemampuan yang hebat untuk mencetak gol," jelas Moyes pada ManUtd.com.
"Ia mampu melepaskan tembakan dengan kedua kakinya. Kemampuannya lebih baik dari yang pernah saya lihat dalam diri pemain lain. Ia amat bertalenta . Kami memerlukan dirinya untuk melakukan semua hal itu lebih sering," tutup sang pelatih.
Nani kemungkinan besar akan kembali jadi starter saat MU berhadapan dengan Tottenham Hotpsurs di Premier League akhir pekan ini. [initial]
(manu/rer)
Dianggap bermain baik kala diturunkan di Jerman, kini Moyes ingin menantang Nani untuk terus bisa mempertahankan form terbaiknya.
"Lihat, apa yang saya temukan adalah ia bekerja dengan keras di sepanjang laga yang ia ikuti. Ia senang untuk melakukan semua hal itu dan hal terbesar adalah ia memiliki kemampuan yang hebat untuk mencetak gol," jelas Moyes pada ManUtd.com.
"Ia mampu melepaskan tembakan dengan kedua kakinya. Kemampuannya lebih baik dari yang pernah saya lihat dalam diri pemain lain. Ia amat bertalenta . Kami memerlukan dirinya untuk melakukan semua hal itu lebih sering," tutup sang pelatih.
Nani kemungkinan besar akan kembali jadi starter saat MU berhadapan dengan Tottenham Hotpsurs di Premier League akhir pekan ini. [initial]
(manu/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 30 November 2013 21:50
-
Liga Inggris 30 November 2013 20:35
Tak Harmonis Dengan Benitez, Gerrard Sempat Ingin ke Chelsea
-
Liga Inggris 30 November 2013 20:26
-
Liga Inggris 30 November 2013 20:18
-
Liga Inggris 30 November 2013 17:36
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...