
Bola.net - Manajer Manchester United, David Moyes mengaku start lamban musim ini tak pernah membuatnya berpikir mereka terlempar dari perburuan gelar juara Premier League.
Sejak diambil alih Moyes, Setan Merah melalui awal yang tak meyakinkan di liga. Tetapi mereka mulai bangkit dan sudah mencatat rekor tak terkalahkan dalam sembilan laga terakhir di semua ajang - termasuk membungkam sang pemuncak Arsenal sebelum jeda internasional.
"Saya tak pernah terpikir kami akan terlempar dari persaingan. Kami hanya melakukan tugas kami dan coba memenangi tiap laga. Semua orang tahu di awal musim bakal seperti apa. Kami tahu ada pergantian manajer dan makanya akan selalu ada masalah, apapun itu," ujar manajer Skotlandia itu.
Mantan manajer Everton itu melanjutkan, "Saya sudah katakan berkali-kali jika Man United sudah terbukti bakal berkembang seiring waktu selama bertahun-tahun. Sejarah saya di Everton juga sebagai pemilik start lamban. Semoga kami mulai menemukan performa kami dan akan terus berkembang."[initial]
(tri/row)
Sejak diambil alih Moyes, Setan Merah melalui awal yang tak meyakinkan di liga. Tetapi mereka mulai bangkit dan sudah mencatat rekor tak terkalahkan dalam sembilan laga terakhir di semua ajang - termasuk membungkam sang pemuncak Arsenal sebelum jeda internasional.
"Saya tak pernah terpikir kami akan terlempar dari persaingan. Kami hanya melakukan tugas kami dan coba memenangi tiap laga. Semua orang tahu di awal musim bakal seperti apa. Kami tahu ada pergantian manajer dan makanya akan selalu ada masalah, apapun itu," ujar manajer Skotlandia itu.
Mantan manajer Everton itu melanjutkan, "Saya sudah katakan berkali-kali jika Man United sudah terbukti bakal berkembang seiring waktu selama bertahun-tahun. Sejarah saya di Everton juga sebagai pemilik start lamban. Semoga kami mulai menemukan performa kami dan akan terus berkembang."[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 November 2013 19:35
-
Liga Spanyol 22 November 2013 17:30
-
Bolatainment 22 November 2013 15:51
-
Open Play 22 November 2013 15:17
Video: Aksi Beatbox Chicharito dan Lindegaard di Dalam Mobil
-
Liga Inggris 22 November 2013 14:00
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:59
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:58
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:57
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:56
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:46
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:45
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...