
Bola.net - Empat penggawa Manchester United harus berdebar-debat menanti kelanjutan nasib mereka setelah dilaporkan manajer David Moyes siap mendepak mereka Januari nanti.
Menurut The Sun, Moyes merasa tak puas dengan kontribusi para pilar Setan Merah saat ini, tetapi empat nama dipasangnya sebagai prioritas untuk dilepas awal tahun nanti. Mereka adalah Ashley Young, Rafael, Nani dan Anderson.
Keempatnya memang tampil kurang meyakinkan di awal musim ini. Nani bahkan diejek fans United di Old Trafford sepanjang laga akhir pekan lalu kontra Stoke City. Fakta bahwa ia baru menandatangani kontrak baru berdurasi lima tahun tak menghalangi spekulasi dirinya bakal dibuang segera.
Pun demikian dengan Young dan Rafael yang gagal meyakinkan Moyes untuk mempercayai mereka. Sedangkan Anderson nyaris dipastikan hengkang dengan pulang ke Porto atau balik kucing ke Brasil disebut menjadi salah satu opsinya.
Tak mau mengulangi kegagalan transfer musim panas kemarin, Moyes dipercaya bakal lebih aktif berburu pemain di bursa transfer musim dingin nanti. Tetapi ia tak mau skuatnya dipenuhi pemain 'tak berguna' sehingga beberapa di antaranya bakal direlakan pergi.[initial]
(hitc/row)
Menurut The Sun, Moyes merasa tak puas dengan kontribusi para pilar Setan Merah saat ini, tetapi empat nama dipasangnya sebagai prioritas untuk dilepas awal tahun nanti. Mereka adalah Ashley Young, Rafael, Nani dan Anderson.
Keempatnya memang tampil kurang meyakinkan di awal musim ini. Nani bahkan diejek fans United di Old Trafford sepanjang laga akhir pekan lalu kontra Stoke City. Fakta bahwa ia baru menandatangani kontrak baru berdurasi lima tahun tak menghalangi spekulasi dirinya bakal dibuang segera.
Pun demikian dengan Young dan Rafael yang gagal meyakinkan Moyes untuk mempercayai mereka. Sedangkan Anderson nyaris dipastikan hengkang dengan pulang ke Porto atau balik kucing ke Brasil disebut menjadi salah satu opsinya.
Tak mau mengulangi kegagalan transfer musim panas kemarin, Moyes dipercaya bakal lebih aktif berburu pemain di bursa transfer musim dingin nanti. Tetapi ia tak mau skuatnya dipenuhi pemain 'tak berguna' sehingga beberapa di antaranya bakal direlakan pergi.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 31 Oktober 2013 22:51
-
Liga Inggris 31 Oktober 2013 17:51
-
Liga Inggris 31 Oktober 2013 14:54
-
Liga Inggris 31 Oktober 2013 13:56
-
Liga Italia 31 Oktober 2013 13:25
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...