
Bola.net - David Moyes mengaku sempat berburuk sangka kepada Sir Alex Ferguson. Saat dipanggil ke rumah Fergie, Moyes sama sekali tak berpikir dipilih sebagai pengganti sang legenda di Manchester United.
Ceritanya, Moyes tengah berbelanja bersama istrinya. Saat itu Fergie menelepon dirinya dan memintanya mampir ke rumah. Moyes menurut saja meski tak tahu apa yang terjadi.
Kepada istrinya, Pam, Moyes mengatakan cukup khawatir dengan panggilan itu. Ia berpikir bahwa Fergie bakal meminta salah satu pemain Everton.
"Ketika dipanggil ke rumah Sir Alex, saya bilang kepada istri saya: 'Oh tidak, apa maunya? Hal seperti ini hanya bisa berarti dua hal. Entah dia ingin meminjamkan salah satu pemainnya kepada saya atau justru ingin mengambil pemain saya'," ungkap Moyes.
Akhirnya diketahui bahwa Fergie mengatakan kepada Moyes untuk menggantikan dirinya musim depan. Moyes kehabisan kata-kata dan istrinya juga tak kalah bahagia meski mereka masih harus merahasiakan kabar itu. (idp/hsw)
Ceritanya, Moyes tengah berbelanja bersama istrinya. Saat itu Fergie menelepon dirinya dan memintanya mampir ke rumah. Moyes menurut saja meski tak tahu apa yang terjadi.
Kepada istrinya, Pam, Moyes mengatakan cukup khawatir dengan panggilan itu. Ia berpikir bahwa Fergie bakal meminta salah satu pemain Everton.
"Ketika dipanggil ke rumah Sir Alex, saya bilang kepada istri saya: 'Oh tidak, apa maunya? Hal seperti ini hanya bisa berarti dua hal. Entah dia ingin meminjamkan salah satu pemainnya kepada saya atau justru ingin mengambil pemain saya'," ungkap Moyes.
Akhirnya diketahui bahwa Fergie mengatakan kepada Moyes untuk menggantikan dirinya musim depan. Moyes kehabisan kata-kata dan istrinya juga tak kalah bahagia meski mereka masih harus merahasiakan kabar itu. (idp/hsw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 6 Juli 2013 23:30
-
Liga Inggris 6 Juli 2013 17:30
-
Liga Inggris 6 Juli 2013 16:30
-
Liga Italia 6 Juli 2013 14:05
-
Liga Inggris 6 Juli 2013 12:30
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:05
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...