
Bola.net - Manajer Manchester United, David Moyes bersikeras jika timnya takkan menyerah memburu posisi empat besar Premier League musim ini.
Melawat ke Emirates Stadium, Setan Merah sukses membawa pulang satu poin setelah menahan Arsenal tanpa gol. Dan meski satu poin tak mengangkat mereka dari posisi tujuh klasemen, tercecer 11 poin dari zona Liga Champions, toh Moyes tetap optimis.
"Apa yang bisa saya lakukan, dan saya terus mengatakan ini, adalah kami akan coba memenangi pertandingan berikut dan bangkit. Jika ada satu klub dalam sejarah yang sudah hebat dalam meraup kemenangan di paruh kedua musim dan memberi tekanan pada tim di atasnya, itu adalah Manchester United," tegasnya.
Eks manajer Everton itu menambahkan keyakinannya dengan mengatakan, "Kami akan terus mencoba dan mewujudkan itu. Kami hanya bisa melakukan tugas kami sebaik mungkin. Kami ingin tampil lebih baik, kami tak bisa mempedulikan tim lain. Kami hanya bisa memberi tekanan dengan memenangi pertandingan kami."
Apakah Anda sejalan dengan optimisme Moyes? Kirim berita ini sebagai umpan silang ke rekan kalian dan lihat reaksi mereka. [initial]
(twg/row)
Melawat ke Emirates Stadium, Setan Merah sukses membawa pulang satu poin setelah menahan Arsenal tanpa gol. Dan meski satu poin tak mengangkat mereka dari posisi tujuh klasemen, tercecer 11 poin dari zona Liga Champions, toh Moyes tetap optimis.
"Apa yang bisa saya lakukan, dan saya terus mengatakan ini, adalah kami akan coba memenangi pertandingan berikut dan bangkit. Jika ada satu klub dalam sejarah yang sudah hebat dalam meraup kemenangan di paruh kedua musim dan memberi tekanan pada tim di atasnya, itu adalah Manchester United," tegasnya.
Eks manajer Everton itu menambahkan keyakinannya dengan mengatakan, "Kami akan terus mencoba dan mewujudkan itu. Kami hanya bisa melakukan tugas kami sebaik mungkin. Kami ingin tampil lebih baik, kami tak bisa mempedulikan tim lain. Kami hanya bisa memberi tekanan dengan memenangi pertandingan kami."
Apakah Anda sejalan dengan optimisme Moyes? Kirim berita ini sebagai umpan silang ke rekan kalian dan lihat reaksi mereka. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Februari 2014 22:31
-
Liga Inggris 12 Februari 2014 22:22
-
Liga Inggris 12 Februari 2014 21:58
-
Liga Italia 12 Februari 2014 21:14
-
Liga Inggris 12 Februari 2014 20:34
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...