
Bola.net - Winger Manchester United, Wilfried Zaha mengungkapkan bahwa ia sebenarnya memiliki rencana untuk pindah klub di bursa transfer musim panas mendatang. Namun ia berubah pikiran dan berambisi menembus skuat utama MU musim depan menyusul dipecatnya David Moyes dari posisi manajer.
Pemain berusia 21 tahun ini menjalani musim debut yang buruk bersama United dan nyaris tak pernah diturunkan di paruh pertama 2013-14. Moyes akhirnya mengirim Zaha menjalani masa peminjaman ke Cardiff City sejak Januari silam.
Seiring hengkangnya Moyes, Zaha mengaku akan tampil all out untuk memikat siapapun manajer baru yang ditunjuk menangani United.
"Saya berharap masih punya masa depan di MU. Saya akan berangkat menjalani sesi latihan pramusim dan memberikan yang terbaik," ungkap pemain keturunan Pantai Gading ini seperti dilansir The Sun.
"Saya masih memiliki sisa kontrak empat tahun bersama United. Seandainya Moyes bertahan, saya pasti akan mengambil opsi lain. Pengalaman sulit tahun ini telah memberi saya banyak pelajaran, segalanya tak akan selalu berjalan mulus."
Zaha dibeli United dari Crystal Palace pada bursa transfer musim panas lalu dengan banderol 15 juta Pounds. Sejauh ini ia baru tampil sebanyak empat laga untuk United di segala kompetisi pada paruh pertama musim ini.[initial]
(afp/mri)
Pemain berusia 21 tahun ini menjalani musim debut yang buruk bersama United dan nyaris tak pernah diturunkan di paruh pertama 2013-14. Moyes akhirnya mengirim Zaha menjalani masa peminjaman ke Cardiff City sejak Januari silam.
Seiring hengkangnya Moyes, Zaha mengaku akan tampil all out untuk memikat siapapun manajer baru yang ditunjuk menangani United.
"Saya berharap masih punya masa depan di MU. Saya akan berangkat menjalani sesi latihan pramusim dan memberikan yang terbaik," ungkap pemain keturunan Pantai Gading ini seperti dilansir The Sun.
"Saya masih memiliki sisa kontrak empat tahun bersama United. Seandainya Moyes bertahan, saya pasti akan mengambil opsi lain. Pengalaman sulit tahun ini telah memberi saya banyak pelajaran, segalanya tak akan selalu berjalan mulus."
Zaha dibeli United dari Crystal Palace pada bursa transfer musim panas lalu dengan banderol 15 juta Pounds. Sejauh ini ia baru tampil sebanyak empat laga untuk United di segala kompetisi pada paruh pertama musim ini.[initial]
Baca Juga
- Ketika Mata dan Giggs Saling Memuji Kemampuan Kaki Kiri
- Dukung Liverpool Juara, Istri Rooney Dihujani Cibiran
- Zaha 'Iri' Pada Nasib Sterling di Liverpool
- Mata: Saya Akan Selalu Berterima Kasih Pada Chelsea
- Wilson Ceritakan Pengalaman Dua Gol Debut di Old Trafford
- Ferdinand Bandingkan Kepergian Vidic Dengan Penjualan Stam
- Januzaj Ingin Punya Tubuh Sekuat Ronaldo
- 'Giggs Akan Tetap di MU Musim Depan'
- Evra: Kualitas Pemain MU Seharusnya Layak Tembus Liga Champions
- Dortmund Tutup Pintu Reuni Dengan Kagawa
- Soal Gosip ke MU, Mulller Tunda Kepastian Sampai Akhir Musim
- Ayah Giggs: Ryan Tukang Selingkuh Yang Tak Bisa Dipercaya
- Sempat Ditawari Gabung MU, Inilah Alasan Nasri Lebih Pilih City
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Mei 2014 22:44
-
Liga Inggris 12 Mei 2014 22:28
-
Liga Inggris 12 Mei 2014 21:54
-
Liga Inggris 12 Mei 2014 20:27
-
Liga Inggris 12 Mei 2014 19:36
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:48
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...