
Manajer Chelsea Jose Mourinho membantah kabar yang menyebut dirinya akan menjual Fernando Torres pada musim panas ini. Mourinho menegaskan bahwa Torres akan tetap di Stamford Bridge musim depan.
Torres belakangan ini selalu dikaitkan dengan kepindahannya menuju Atletico Madrid dan Internazionale setelah kedatangan bomber baru Diego Costa dan Didier Drogba. Alih-alih akan hengkang, Mourinho justru menutup rapat pintu keluar pemain asal Spanyol tersebut.
"Tiga striker sangat penting buat tim dan kami punya tiga striker pada Didier, Diego dan Fernando, jadi dia tidak akan pergi, tidak," ungkap Mourinho kepada Sky Sports News.
Costa didatangkan The Blues dari Atletico Madrid. Sedangkan Drogba kembali ke Chelsea dengan free transfer setelah kontraknya habis di Galatasaray.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 30 Juli 2014 14:01
Usai Terpeleset Kontra Chelsea, Gerard 3 Bulan Rasakan Perih
-
Liga Inggris 30 Juli 2014 03:09
-
Liga Inggris 30 Juli 2014 01:46
-
Liga Inggris 29 Juli 2014 21:51
-
Editorial 29 Juli 2014 16:05
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:46
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 15:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:20
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...