
Bola.net - Jose Mourinho, mengaku dirinya tak kaget Cesc Fabregas bisa langsung tampil apik bersama Chelsea sejak didatangkan dari Barcelona musim panas ini.
Dibeli mahal dari Barca, senilai sekitar 30 juta Pounds, Fabregas langsung tampil menggila bagi The Blues. Ia langsung mengoleksi 4 assist dari tiga laga Premier League. Chelsea pun dibawanya menempati puncak klasemen.
Fabregas sendiri tak asing dengan Liga Inggris. Sebab dia pernah delapan tahun membela Arsenal. Itulah salah satu faktor yang disebut Mourinho membuatnya tak terkejut lagi begitu melihat gelandang 27 tahun itu tampil apik.
"Dia tak perlu beradaptasi. Ini adalah liga yang dikenalnya. Dia sudah bermain lama (dengan Arsenal). Dia dibentuk di liga in. Ketika dia datang ke Chelsea, dia sangat bahagia bisa kembali ke Premier League," serunya seperti dilansir FourFourTwo.
"Ketika seorang bocah bahagia, dia tak merasakan tekanan apapun. Dia tahu bahwa pelatihnya mempercayainya. Tahu bahwa rekan-rekannya menghormatinya. Dia merasa penting. (Performanya) tak mengejutkan saya," pungkas The Happy One. [initial]
(fft/dim)
Dibeli mahal dari Barca, senilai sekitar 30 juta Pounds, Fabregas langsung tampil menggila bagi The Blues. Ia langsung mengoleksi 4 assist dari tiga laga Premier League. Chelsea pun dibawanya menempati puncak klasemen.
Fabregas sendiri tak asing dengan Liga Inggris. Sebab dia pernah delapan tahun membela Arsenal. Itulah salah satu faktor yang disebut Mourinho membuatnya tak terkejut lagi begitu melihat gelandang 27 tahun itu tampil apik.
"Dia tak perlu beradaptasi. Ini adalah liga yang dikenalnya. Dia sudah bermain lama (dengan Arsenal). Dia dibentuk di liga in. Ketika dia datang ke Chelsea, dia sangat bahagia bisa kembali ke Premier League," serunya seperti dilansir FourFourTwo.
"Ketika seorang bocah bahagia, dia tak merasakan tekanan apapun. Dia tahu bahwa pelatihnya mempercayainya. Tahu bahwa rekan-rekannya menghormatinya. Dia merasa penting. (Performanya) tak mengejutkan saya," pungkas The Happy One. [initial]
Baca Juga:
- Fabregas Sindir Tim Medis Barcelona?
- Barcelona Rilis Biaya Transfer Musim Ini
- Plus-Minus: Chelsea 2-0 Leicester City
- Oscar Senang Dengan Kinerja Fabregas dan Costa
- Fabregas: Premier League Sudah Berubah
- Fabregas Nyaman di Chelsea
- Mourinho Bangga Pulangkan Fabregas
- 'Fabregas Sebenarnya Lebih Pilih MU Ketimbang Chelsea'
- 'Fabregas Transfer Terbaik Premier League'
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 4 September 2014 23:35
-
Liga Italia 4 September 2014 23:09
-
Liga Spanyol 4 September 2014 22:25
-
Liga Inggris 4 September 2014 21:19
-
Liga Inggris 4 September 2014 21:19
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...