
Bola.net - Bos Chelsea, Jose Mourinho, mencoba menjelaskan kegagalan Chelsea untuk meraih poin penuh kala bertandang ke markas West Brom, Rabu (12/02) dini hari.
The Blues sebenarnya sempat unggul lebih dulu melalui gol yang dicetak oleh Branislav Ivanovic, namun Victor Anichebe mampu menyamakan kedudukan di menit ke-87 dan membuyarkan harapan tim untuk memperlebar jarak dengan Arsenal dan Manchester City.
Menurut Mou, barisan pertahan Chelsea bermain terlalu dalam dan striker mereka sudah berhenti bekerja.
"Para penyerang kami berhenti bekerja dan mereka memberikan kesempatan pada lawan untuk merasa lebih nyaman serta tidak merasakan takut dan terus menekan," tutur Mourinho pada reporter.
"Di saat yang bersamaan, barisan pertahanan kami bermain terlalu dalam," tutupnya.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? Apakah alasan Jose Mourinho bisa diterima? [initial]
(gl/rer)
The Blues sebenarnya sempat unggul lebih dulu melalui gol yang dicetak oleh Branislav Ivanovic, namun Victor Anichebe mampu menyamakan kedudukan di menit ke-87 dan membuyarkan harapan tim untuk memperlebar jarak dengan Arsenal dan Manchester City.
Menurut Mou, barisan pertahan Chelsea bermain terlalu dalam dan striker mereka sudah berhenti bekerja.
"Para penyerang kami berhenti bekerja dan mereka memberikan kesempatan pada lawan untuk merasa lebih nyaman serta tidak merasakan takut dan terus menekan," tutur Mourinho pada reporter.
"Di saat yang bersamaan, barisan pertahanan kami bermain terlalu dalam," tutupnya.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? Apakah alasan Jose Mourinho bisa diterima? [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 11 Februari 2014 22:42
-
Liga Champions 11 Februari 2014 21:47
-
Liga Inggris 11 Februari 2014 21:38
-
Liga Inggris 11 Februari 2014 21:26
-
Liga Inggris 11 Februari 2014 20:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 03:16
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 02:07
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:44
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 24 Maret 2025 01:15
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...