
Manchester United sendiri bisa dikatakan sebagai salah satu tim yang sukses mencatatkan start sempurna di Premier League. Sejauh ini mereka menyapu bersih tiga kemenangan beruntun di Premier League, di mana terakhir kali mereka berhasil membekuk Hull City dengan skor 1-0.
Mourinho sendiri berpendapat bahwa anak asuhnya harus bisa mempertahankan performa ini hingga akhir musim jika mereka ingin menjadi juara. "Tujuan kami jelas adalah menjadi juara [Premier League]. Kami tidak ingin hanya mengawali musim dengan baik, namun kami juga ingin mengakhiri musim dengan baik juga" tutur Mourinho seperti yang dilansir Team Talk.
Manchester United sendiri akan kembali berlaga di Premier League pada tanggal 10 September mendatang. Mereka akan dihadapkan dengan partai panas, Derby Manchester seusai Jeda Internasional nanti.[initial]
Baca Juga:
- Jenas: MU Sebenarnya Pilih Pochettino Timbang Mourinho
- Shaw: Mourinho Tanya Mengapa Saya Tak Gabung Chelsea
- Mourinho Persilahkan Shaw Gabung Timnas Inggris
- Mourinho Ternyata Lebih Pilih Rashford Main di Inggris U-21
- Mourinho: Saya Cinta Pereira, Namun Ia Harus Pergi
- Mourinho: Rashford Penyerang Kedua Manchester United
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 Agustus 2016 23:20
-
Liga Inggris 27 Agustus 2016 23:10
-
Liga Inggris 27 Agustus 2016 15:20
-
Liga Inggris 27 Agustus 2016 14:40
-
Liga Inggris 27 Agustus 2016 09:46
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...