
Bola.net - Bos Chelsea, Jose Mourinho, mengaku ia tidak pernah memanjatkan doa terkait semua hal yang ada hubungannya dengan sepakbola.
Mourinho sendiri mengaku sebagai orang yang religius, dalam sebuah wawancara yang ia lakukan dengan Telegraph belum lama ini. Namun sang manajer membantah bahwa ia kerap melakukan permohonan terkait kelancaran pekerjaannya.
"Saya adalah orang dengan kadar keimanan tinggi. Setiap hari saya berdoa, saya berbicara dengan Tuhan setiap hari. Saya memang tidak pergi ke gereja setiap hari, bahkan tidak tiap pekan. Saya pergi ketika saya membutuhkan. Ketika berada di Portugal, saya kerap melakukannya," tutur Mourinho pada reporter.
"Saya berdoa untuk keluarga saya, untuk anak-anak saya, untuk orang tua saya, untuk kebahagiaan, dan untuk kehidupan yang baik. Namun saya tidak pernah pergi ke gereja untuk berdoa mengenai sepakbola. Tidak pernah!" pungkasnya. [initial]
(tele/rer)
Mourinho sendiri mengaku sebagai orang yang religius, dalam sebuah wawancara yang ia lakukan dengan Telegraph belum lama ini. Namun sang manajer membantah bahwa ia kerap melakukan permohonan terkait kelancaran pekerjaannya.
"Saya adalah orang dengan kadar keimanan tinggi. Setiap hari saya berdoa, saya berbicara dengan Tuhan setiap hari. Saya memang tidak pergi ke gereja setiap hari, bahkan tidak tiap pekan. Saya pergi ketika saya membutuhkan. Ketika berada di Portugal, saya kerap melakukannya," tutur Mourinho pada reporter.
"Saya berdoa untuk keluarga saya, untuk anak-anak saya, untuk orang tua saya, untuk kebahagiaan, dan untuk kehidupan yang baik. Namun saya tidak pernah pergi ke gereja untuk berdoa mengenai sepakbola. Tidak pernah!" pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 9 April 2015 22:11
-
Liga Inggris 9 April 2015 21:48
-
Liga Inggris 9 April 2015 21:22
-
Liga Inggris 9 April 2015 21:09
-
Liga Inggris 9 April 2015 17:01
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...