
Bola.net - Jose Mourinho mengakui bahwa Chelsea bukanlah klub yang tepat bagi para pemain muda untuk mengembangkan potensi mereka.
Sejak diambil alih oleh miliader asal Rusia, Roman Abramovich, pada tahun 2003 silam, Chelsea berubah menjadi klub kaya yang haus akan prestasi. Sang bos besar memang menuntut The Blues agar bisa menjadi juara tiap tahunnya. Oleh karena itulah, ia tak segan untuk selalu menggelontorkan dana besar demi membeli pemain-pemain terbaik saja.
Dan tentunya, karena ekspektasi yang tinggi dari Abramovich, maka mau tak mau para Manajer yang menangani Chelsea harus secara konstan menurunkan para pemain yang memang berkompeten untuk membawa The Blues menjadi juara. Kesempatan para pemain muda yang minim pengalaman pun otomatis menjadi terbatas, dan hal tersebut diakui oleh Mourinho.
"Klub ini sangat menuntut (para pemain untuk berprestasi). Tak mudah untuk bermain sepakbola (di Chelsea). ). Tekanannya besar," ujar Mourinho pada situs resmi klub.
"Bermain di klub ini tak sama dengan bermain di sebuah klub di mana orang-orang akan menerima hasil atau performa yang biasa-biasa saja, atau finis di posisi lima, enam, tujuh atau delapan. Klub ini bukan tempat terbaik bagi para pemain muda untuk berkembang," tutur The Happy One. [initial]
(cfc/dim)
Sejak diambil alih oleh miliader asal Rusia, Roman Abramovich, pada tahun 2003 silam, Chelsea berubah menjadi klub kaya yang haus akan prestasi. Sang bos besar memang menuntut The Blues agar bisa menjadi juara tiap tahunnya. Oleh karena itulah, ia tak segan untuk selalu menggelontorkan dana besar demi membeli pemain-pemain terbaik saja.
Dan tentunya, karena ekspektasi yang tinggi dari Abramovich, maka mau tak mau para Manajer yang menangani Chelsea harus secara konstan menurunkan para pemain yang memang berkompeten untuk membawa The Blues menjadi juara. Kesempatan para pemain muda yang minim pengalaman pun otomatis menjadi terbatas, dan hal tersebut diakui oleh Mourinho.
"Klub ini sangat menuntut (para pemain untuk berprestasi). Tak mudah untuk bermain sepakbola (di Chelsea). ). Tekanannya besar," ujar Mourinho pada situs resmi klub.
"Bermain di klub ini tak sama dengan bermain di sebuah klub di mana orang-orang akan menerima hasil atau performa yang biasa-biasa saja, atau finis di posisi lima, enam, tujuh atau delapan. Klub ini bukan tempat terbaik bagi para pemain muda untuk berkembang," tutur The Happy One. [initial]
Baca Juga:
- Henderson Sebut Costa Gemar Bully Pemain Muda
- Mourinho Ternyata Dibenci 'King Aragorn'
- Terry Kalem Belum Dapat Kontrak Baru
- Filipe Luis Bantah Dirinya Dijadikan Alat Barter Koke
- Terry Sebut Mental Chelsea Tak Terguncang
- Mourinho Sebut Gelar Juara EPL Bakal Mantapkan Level Chelsea
- Mourinho Tak Permasalahkan Temperamen Diego Costa
- Mourinho Setuju Penalti Chelsea Abnormal
- Mourinho Tanggapi Rumor Transfer Pogba
- Mourinho Prediksi Aktivitas Transfer Chelsea Adem Ayem
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Maret 2015 20:40
-
Liga Inggris 21 Maret 2015 20:20
-
Liga Inggris 21 Maret 2015 20:00
-
Liga Inggris 21 Maret 2015 19:40
Mourinho Sebut Gelar Juara EPL Bakal Mantapkan Level Chelsea
-
Liga Inggris 21 Maret 2015 19:20
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...