
Bola.net - - Pelatih Manchester United, Jose Mourinho baru-baru ini memberikan pujian kepada kiper muda MU, Joel Pereira. Mourinho menyebut Pereira berpotensi menjadi salah satu kiper terbaik dunia di masa depan.
Pereira sendiri bergabung dengan Manchester United pada tahun 2012 silam. Ia berstatus sebagai kiper ketiga MU di mana ia mendapatkan dbeut seniornya saat pertandingan FA Cup melawan Wigan Athletic Januari silam.
Kiper berusia 20 tahun ini sejatinya dipinjamkan MU ke Belenenses pada awal musim kemarin. Namun kepergian Sam Johnstone membuat ia dipanggil pulang oleh Mourinho.
David De Gea
Mourinho sendiri nampaknya punya rencana yang besar bagi Pereira. "Kami memiliki kiper ketiga yang sangat bagus," tutur Mourinho di website resmi MU.
"Saya pikir dia [Pereira] akan menjadi kiper Portugal terbaik untuk generasi yang akan datang." tandas mantan pelatih Real Madrid tersebut.
Pereira sendiri memiliki kemungkinan untuk menjadi kiper utama MU musim depan jika David De Gea memutuskan untuk hengkan musim depan.
Baca Juga:
- 'Jamu MU, Arsenal Harus Bermain dengan Jiwa Petarung'
- Guardiola: Mourinho Pergi ke London untuk Menang
- Mourinho: Tak Perlu Berdamai Dengan Wenger
- MU dan Arsenal Diyakini Berada Dalam Tekanan Lebih Besar Ketimbang Liverpool
- Mainkan Tim Cadangan, Mourinho: Wenger Pasti Senang
- Jamu Southampton, Klopp Minta Bantuan Fans Liverpool
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 5 Mei 2017 22:46
-
Liga Inggris 5 Mei 2017 21:28
-
Liga Inggris 5 Mei 2017 21:10
-
Liga Inggris 5 Mei 2017 20:46
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:06
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 21:16
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 21:00
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:48
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...