
Mourinho berkeinginan merombak skuat MU musim ini, usai ia dituntut membawa klub finish di empat besar dan juga mengembalikan reputasi mereka di Inggris.
Sang manajer sudah mendatangkan empat pemain; Eric Bailly, Zlatan Ibrahimovic, Henrikh Mkhitaryan, dan Paul Pogba, di mana nama yang disebut terakhir memecahkan rekor transfer termahal senilai 89 juta pounds.
"Target yang kami usung sudah jelas, dan setelah itu semuanya hanya tentang kekuatan klub dan mereka amat kuat, mereka amat bagus dan mereka mampu melakukan semuanya sebelum 14 Agustus," tutur Mourinho pada Sky Sports.
"Itu benar-benar luar biasa. Saya bahagia dengan bagaimana bursa transfer berjalan. Kami memiliki sebuah skuat, kami siap untuk menciptakan sebuah tim dan membuat tim akan membutuhkan waktu dan beberapa langkah kecil."
United sebelumnya sudah meraih gelar Community Shield pekan lalu dengan mengalahkan Leicester City 2-1 di Wembley. [initial]
(sky/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Agustus 2016 23:10
Bournemouth Tak Akan Biarkan Ibrahimovic Berulah di Lapangan
-
Liga Inggris 12 Agustus 2016 21:50
-
Open Play 12 Agustus 2016 21:40
-
Liga Inggris 12 Agustus 2016 21:25
-
Liga Inggris 12 Agustus 2016 20:55
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 15:48
-
Liga Spanyol 25 Maret 2025 15:45
-
Amerika Latin 25 Maret 2025 15:37
-
Piala Dunia 25 Maret 2025 15:35
-
Bola Indonesia 25 Maret 2025 15:25
-
Liga Spanyol 25 Maret 2025 15:22
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...