
Bola.net - Jose Mourinho memberikan apresiasi kepada semua pemain yang berkiprah di Liga Inggris. Mou menilai pemain di Inggris layak mendapat respek lebih karena terus bekerja meski pada masa libur Natal dan Tahun Baru.
"Ini sangat berat. Saya memberikan respek tinggi kepada pemain di Inggris, baik yang asli Inggris atau bukan. Saat anda menjadi pemain profesional di Inggris, saya akan memberikan respek. Saat ini, pemain Liga Jerman sedang bersantai di pantai, pemain La Liga berjemur di Maladewa. Semua orang melakukannya," tukas Mourinho seperti dikutip The Daily Mail.
Mourinho juga mengaku senang dengan tradisi respek yang ditunjukkan para pecinta sepakbola di Inggris. Mou menyebut stadion yang selalu penuh pada sekitar waktu Natal merupakan bukti bahwa publik memberikan respek mereka kepada para pemain.
"Di Inggris, anda bermain pada tanggal 22, boxing day, tanggal 28 dan Tahun Baru. Tak ada Natal, hanya sepakbola dan saya rasa pemain harus diberi respek. Suporter dari seluruh negeri memberikan respek dalam bentuk penuhnya stadion. Saya ingin pemain saya membalas dengan menunjukkan profesionalisme." [initial]
(tdm/hsw)
"Ini sangat berat. Saya memberikan respek tinggi kepada pemain di Inggris, baik yang asli Inggris atau bukan. Saat anda menjadi pemain profesional di Inggris, saya akan memberikan respek. Saat ini, pemain Liga Jerman sedang bersantai di pantai, pemain La Liga berjemur di Maladewa. Semua orang melakukannya," tukas Mourinho seperti dikutip The Daily Mail.
Mourinho juga mengaku senang dengan tradisi respek yang ditunjukkan para pecinta sepakbola di Inggris. Mou menyebut stadion yang selalu penuh pada sekitar waktu Natal merupakan bukti bahwa publik memberikan respek mereka kepada para pemain.
"Di Inggris, anda bermain pada tanggal 22, boxing day, tanggal 28 dan Tahun Baru. Tak ada Natal, hanya sepakbola dan saya rasa pemain harus diberi respek. Suporter dari seluruh negeri memberikan respek dalam bentuk penuhnya stadion. Saya ingin pemain saya membalas dengan menunjukkan profesionalisme." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 Desember 2014 20:57
-
Liga Inggris 24 Desember 2014 20:32
-
Liga Inggris 24 Desember 2014 19:30
-
Liga Inggris 24 Desember 2014 18:39
-
Bolatainment 24 Desember 2014 18:04
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...