
Bola.net - Chelsea meraih kemenangan penting dalam laga big match melawan Manchester City semalam (27/10). Bermain imbang setelah gol Andre Schurrle berhasil disamakan oleh Sergio Aguero, The Blues akhirnya menentukan kemenangan di menit-menit akhir lewat sontekan Fernando Torres.
Jose Mourinho memuji semangat juang anak buahnya sekaligus menggambarkan betapa kontrasnya perasaan kedua tim yang berbeda nasib gara-gara gol yang terjadi di menit akhir.
"Ketika anda kalah di menit terakhir, rasanya seperti kiamat. Namun ketika anda menang gara-gara gol telat, rasanya seperti mendarat di bulan," ungkap manajer asal Portugal itu.
"Sebuah emosi luar biasa yang tak akan pernah bisa anda lupakan. Sampai saat ini saya bisa ingat seluruh laga yang saya menangkan maupun mengalami kekalahan di menit akhir. Emosinya terlalu kental."
Dengan kemenangan tersebut, untuk sementara Chelsea menyodok ke peringkat ke dua menggeser Liverpool berkat keunggulan selisih gol. [initial]
(tsp/mri)
Jose Mourinho memuji semangat juang anak buahnya sekaligus menggambarkan betapa kontrasnya perasaan kedua tim yang berbeda nasib gara-gara gol yang terjadi di menit akhir.
"Ketika anda kalah di menit terakhir, rasanya seperti kiamat. Namun ketika anda menang gara-gara gol telat, rasanya seperti mendarat di bulan," ungkap manajer asal Portugal itu.
"Sebuah emosi luar biasa yang tak akan pernah bisa anda lupakan. Sampai saat ini saya bisa ingat seluruh laga yang saya menangkan maupun mengalami kekalahan di menit akhir. Emosinya terlalu kental."
Dengan kemenangan tersebut, untuk sementara Chelsea menyodok ke peringkat ke dua menggeser Liverpool berkat keunggulan selisih gol. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 Oktober 2013 17:00
-
Liga Champions 27 Oktober 2013 11:02
-
Liga Inggris 27 Oktober 2013 10:00
-
Liga Inggris 27 Oktober 2013 09:35
-
Liga Inggris 27 Oktober 2013 08:49
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:06
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...