
Mourinho meminta setiap pemain tidak merasa dirinya paling penting dalam tim. Pasalnya, ia meyakini bahwa setiap pemain punya porsi yang sama pentingnya dalam klub dan klub lebih penting dibanding individu.
"Pemain inti, cadangan, sering bermain, jarang bermain, bermain 90 menit, bermain hanya satu menit, tidak masuk dalam skuat, semuanya tetap bagian dari Manchester United," terang Mourinho.
"Klub ini lebih penting dari kita semua, jadi kita semua yang ada di MU harus siap untuk semua ini. Ketika kita berada di klub ini maka kita harus menyadari bahwa klub lebih penting dari pada individu pemain," tegasnya.
Hal ini disampaikan oleh Mourinho usai memimpin Setan Merah mengalahkan Galatasaray pada laga uji coba dengan skor 5-2. Selanjutnya, Juan Mata dan kolega akan berujicoba melawan Everton dalam laga testimonial untuk Wayne Rooney. [initial]
Baca Ini Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 30 Juli 2016 23:30
-
Liga Inggris 30 Juli 2016 23:10
-
Liga Inggris 30 Juli 2016 22:28
-
Liga Eropa Lain 30 Juli 2016 22:20
-
Liga Inggris 30 Juli 2016 22:00
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...