
Bola.net - Bos Chelsea, Jose Mourinho, menganggap sepakbola bakal berjalan jauh lebih menarik andai tiap pelatih dari masing-masing tim diberi kesempatan untuk mengubah taktik mereka satu kali tiap babak.
Mourinho mungkin mendapat inspirasi dari cabang olah raga lain, seperti basket dan hoki es, di mana pelatih diijinkan untuk mengadakan diskusi kecil bersama timnya di tengah-tengah pertandingan. Kesempatan tersebut kerap juga dimanfaatkan untuk mengubah pendekatan tim terhadap suatu laga.
"Sepakbola amat lambat dalam mengubah peraturan mereka. Berapa tahun kami harus menunggu hingga adanya teknologi garis gawang, substitusi pemain ketiga? Saya harap saya masih berkarir di sepakbola ketika mereka memberi kesempatan untuk pelatih menghentikan laga satu kali di tiap babak. Itu akan membuat pertandingan lebih menarik," tutur Mourinho pada The Mirror.
"Bayangkan melawan Leicester (pekan lalu), saya akan menghentikan pertandingan di menit ke-10! Itu akan menarik. Lihat saja Louis van Gaal di Piala Dunia. Kala wasit menghentikan laga untuk istirahat minum, ia mengubah sistem dan timnya akhirnya menang," pungkasnya. [initial]
(mir/rer)
Mourinho mungkin mendapat inspirasi dari cabang olah raga lain, seperti basket dan hoki es, di mana pelatih diijinkan untuk mengadakan diskusi kecil bersama timnya di tengah-tengah pertandingan. Kesempatan tersebut kerap juga dimanfaatkan untuk mengubah pendekatan tim terhadap suatu laga.
"Sepakbola amat lambat dalam mengubah peraturan mereka. Berapa tahun kami harus menunggu hingga adanya teknologi garis gawang, substitusi pemain ketiga? Saya harap saya masih berkarir di sepakbola ketika mereka memberi kesempatan untuk pelatih menghentikan laga satu kali di tiap babak. Itu akan membuat pertandingan lebih menarik," tutur Mourinho pada The Mirror.
"Bayangkan melawan Leicester (pekan lalu), saya akan menghentikan pertandingan di menit ke-10! Itu akan menarik. Lihat saja Louis van Gaal di Piala Dunia. Kala wasit menghentikan laga untuk istirahat minum, ia mengubah sistem dan timnya akhirnya menang," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 Agustus 2014 14:33
-
Liga Inggris 24 Agustus 2014 14:08
-
Liga Inggris 24 Agustus 2014 08:00
-
Liga Inggris 24 Agustus 2014 07:07
-
Liga Inggris 24 Agustus 2014 04:54
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:39
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:05
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 23:55
-
Liga Italia 23 Maret 2025 23:20
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 22:57
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 22:47
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...