
Bola.net - Pelatih Chelsea, Jose Mourinho menegaskan bahwa Manchester United masih merupakan rival utama dalam perebutan gelar Premier League musim ini. Menurutnya, performa Setan Merah akhir-akhir ini menunjukkan hal itu.
Sempat mengawali musim dengan buruk, anak asuh Louis van Gaal menemukan konsistensi permainan dan mampu meraih hasil-hasil positif. Hasilnya, mereka kini masuk empat besar dan berselisih delapan poin dari Chelsea di klasemen sementara.
Meski unggul lumayan jauh, tampaknya Mourinho tak mau jemawa dengan jumlah poin itu. Menurutnya, empat tim saat ini terus 'meneror' The Blues dan siap kapan pun mengambil alih puncak klasemen.
"Untuk saat ini, ada empat tim yang masuk dalam perburuan gelar. Anda bisa melihat perbedaan poin saat ini dan anda akan mengatakan empat tim. Posisi kelima (Liverpool) tak masuk karena ada jarak dengan peringkat keempat. Dan dengan delapan laga sisa, itu akan sulit bagi peringkat kelima," ujarnya.
"Perolehan poin adalah perolehan poin. Manchester United masih ada di sana, jumlah poin mereka menunjukkan itu," tandasnya.[initial]
(ins/dzi)
Sempat mengawali musim dengan buruk, anak asuh Louis van Gaal menemukan konsistensi permainan dan mampu meraih hasil-hasil positif. Hasilnya, mereka kini masuk empat besar dan berselisih delapan poin dari Chelsea di klasemen sementara.
Meski unggul lumayan jauh, tampaknya Mourinho tak mau jemawa dengan jumlah poin itu. Menurutnya, empat tim saat ini terus 'meneror' The Blues dan siap kapan pun mengambil alih puncak klasemen.
"Untuk saat ini, ada empat tim yang masuk dalam perburuan gelar. Anda bisa melihat perbedaan poin saat ini dan anda akan mengatakan empat tim. Posisi kelima (Liverpool) tak masuk karena ada jarak dengan peringkat keempat. Dan dengan delapan laga sisa, itu akan sulit bagi peringkat kelima," ujarnya.
"Perolehan poin adalah perolehan poin. Manchester United masih ada di sana, jumlah poin mereka menunjukkan itu," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 2 April 2015 16:30
-
Editorial 2 April 2015 16:18
-
Liga Inggris 2 April 2015 16:06
Filipe Luis Sebut Mourinho Selalu Bicarakan Fokus dan Konsentrasi
-
Liga Inggris 2 April 2015 15:42
-
Liga Spanyol 2 April 2015 15:12
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...