
Bola.net - - Jose Mourinho belum lama ini bercanda dengan mengatakan Manchester United memiliki rekor dunia baru dengan hanya mendapat satu penalti dalam 25 pertandingan musim ini.
Handsball Paul Pogba di area terlarang membuat Liverpool mampu unggul dulu di babak pertama ketika mereka bermain imbang 1-1 di Old Trafford pekan lalu, di mana James Milner menaklukkan David de Gea via titik penalti.
Namun Mourinho mengatakan United amat sulit mendapatkan penalti untuk mereka sendiri musim ini.
"Masalah dengan penalti adalah ada kriteria - kadang anda memberikannya, kadang tidak - dan luar biasa bahwa dalam 21 pertandingan di Premier League, plus tiga di Piala Liga, plus satu di Piala FA, berarti 25," tutur Mourinho di Metro.
"Dalam 25 pertandingan, kami cuma mendapat satu penalti - itu adalah sesuatu yang layak dicatat di rekor Guiness - namun hari ini, itu terjadi di kotak penalti kami dan saya tidak melihatnya."
"Namun saya harus percaya itu penalti dan saya bahagia untuk wasit jika itu memang penalti, karena rekornya musim ini untuk kami adalah tiga pertandingan, tiga penalti. Jadi jika kali ini itu penalti, saya bahagia untuk wasit Michael."
Baca Juga:
- Redknapp: Jangan Kritik Sikap Sanchez
- Cahill: Diego Costa Suka Bercanda
- Henry: Ibrahimovic Salah Satu Terbaik Sepanjang Sejarah
- Giroud: Teman-teman di Arsenal Bilang Gol Mkhitaryan Lebih Bagus!
- Giroud Tak Tutup Kans Main di Tiongkok
- Conte Tantang Loftus-Cheek Gantikan Oscar
- Parlour: Sanchez Bisa Tiru Tingkah Costa
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 Januari 2017 23:51
-
Liga Inggris 16 Januari 2017 22:54
-
Liga Inggris 16 Januari 2017 22:48
-
Liga Inggris 16 Januari 2017 22:16
-
Liga Inggris 16 Januari 2017 20:59
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...