
Bola.net - Manajer Chelsea, Jose Mourinho, dikabarkan tertarik untuk memboyong bek kiri milik Atletico Madrid, Felipe Luis musim depan.
Chelsea memang butuh melakukan pembenahan di sektor belakang. Sebab, pemain di sektor bek tengah dan kiri mereka sudah mencapai usia di atas 30 tahun. Kabarnya, Mourinho sudah resmi memperpanjang kontrak John Terry. Artinya, masalah bek tengah sedikit teratasi.
Namun, problem di bek kiri harus segera diatasi, karena Ashley Cole sudah menua dan tampaknya tak bakal dipertahankan musim depan. Musim ini, pemain berusia 33 tahun tersebut jarang dimainkan oleh Mourinho. The Happy One bahkan lebih senang memainkan Cesar Azpilicueta yang sejatinya bek kanan di posisi bek kiri.
Menurut Caught Offside, Mourinho dipercaya sudah menemukan solusi bagi masalah tersebut. Ia ingin mendatangkan Luis yang musim ini tampil sangat menawan bersama Atletico. Bek asal Brasil tersebut sukses mengantarkan Los Rojiblancos ke final Liga Champions dan sekaligus membuat timnya berpeluang memenangkan trofi juara La Liga musim ini.
Kabarnya, Mourinho bakal memberikan penawaran awal sebesar 12 juta Pound pada pemain yang juga tampil apik ketika Atletico menggebuk Chelsea di babak semifinal UCL beberapa waktu lalu tersebut. [initial]
(cof/dim)
Chelsea memang butuh melakukan pembenahan di sektor belakang. Sebab, pemain di sektor bek tengah dan kiri mereka sudah mencapai usia di atas 30 tahun. Kabarnya, Mourinho sudah resmi memperpanjang kontrak John Terry. Artinya, masalah bek tengah sedikit teratasi.
Namun, problem di bek kiri harus segera diatasi, karena Ashley Cole sudah menua dan tampaknya tak bakal dipertahankan musim depan. Musim ini, pemain berusia 33 tahun tersebut jarang dimainkan oleh Mourinho. The Happy One bahkan lebih senang memainkan Cesar Azpilicueta yang sejatinya bek kanan di posisi bek kiri.
Menurut Caught Offside, Mourinho dipercaya sudah menemukan solusi bagi masalah tersebut. Ia ingin mendatangkan Luis yang musim ini tampil sangat menawan bersama Atletico. Bek asal Brasil tersebut sukses mengantarkan Los Rojiblancos ke final Liga Champions dan sekaligus membuat timnya berpeluang memenangkan trofi juara La Liga musim ini.
Kabarnya, Mourinho bakal memberikan penawaran awal sebesar 12 juta Pound pada pemain yang juga tampil apik ketika Atletico menggebuk Chelsea di babak semifinal UCL beberapa waktu lalu tersebut. [initial]
Sudah Baca?
- Perpanjang Kontrak, Terry Berterima Kasih Pada Fans dan Mourinho
- Wilkins: Lukaku Bisa Jadi New Drogba di Chelsea
- Hamann Sarankan Liverpool Rekrut Ashley Cole
- Nevin Prediksi Mourinho Bakal Didepak Chelsea
- Romelu Lukaku Juga Masuk Radar Barcelona
- Hazard Raih Gelar Pemain Terbaik Chelsea
- Makin Menguat, Chelsea Sepakat Datangkan Diego Costa
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Mei 2014 18:28
-
Liga Inggris 12 Mei 2014 18:09
-
Liga Spanyol 12 Mei 2014 17:48
-
Liga Eropa Lain 12 Mei 2014 17:37
-
Liga Inggris 12 Mei 2014 16:21
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...