
Bola.net - - Jose Mourinho mengaku senang bisa melihat Manchester United meraih kemenangan enam kali secara beruntun, usai menang 2-0 atas West Ham semalam, namun ia merasa bahwa tim rival lainnya mendapatkan jadwal pertandingan yang lebih menguntungkan.
Mantan pemain Chelsea, Juan Mata, mencetak gol pembuka di London Stadium, sebelum Zlatan Ibrahimovic membuat kedudukan menjadi 2-0, dalam pertandingan yang diwarnai oleh satu kartu merah dari wasit Mike Dean untuk tuan rumah.
Tim asuhan Antonio Conte, yang duduk di puncak klasemen, mendapat jadwal pertandingan yang lebih baik di periode sibuk kali ini dan Mourinho mengaku tidak sabar untuk melihat rivalnya itu kehilangan poin ketika menghadapi Tottenham di White Hart Lane tengah pekan ini.
"Kita akan melihat pertandingan antara Chelsea dan Tottenham dan ada tim yang mungkin akan kalah, atau keduanya akan kehilangan dua angka," tutur Mourinho di Goal International.
"Jadi langkah berikutnya adalah untuk memenangkan pertandingan kami berikutnya, namun terkait Tottenham dan Chelsea, kami berharap itu akan menjadi pertandingan yang luar biasa."
"Itu adalah pertandingan antara dua tim yang luar biasa, dengan keuntungan yang tidak dimiliki tim lain, mereka lebih segar. Mari berharap terjadi pertandingan yang bagus."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 21:06
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 19:00
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 18:20
Carragher Prediksi Arsenal Masih Akan Tertinggal di Bursa Juara
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 17:40
Di Ambang Rekor Lawan Tottenham, Cahill Sebut Chelsea Santai
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 17:20
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:06
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...