
Bola.net - Jose Mourinho dikenal sebagai pelatih dengan filosofi bertahan di Premier League sehingga Chelsea disebut sering menggunakan taktik 'parkir bus'. Namun demikian, pelatih asal Portugal tersebut bangga dengan julukan itu.
Menurut Mourinho, dalam sepakbola dan mengendalikan bus sejatinya sama saja. Keduanya membutuhkan keahlian. Dan kesuksesan Chelsea tahun ini membuktikan bahwa Mourinho bisa menjadi 'supir bus' The Blues yang baik.
"Pertama, saya memang sangat hormat pada sopir bus." tutur Mourinho. "Anda harus menjadi orang hebat agar menjadi sopir bus yang baik."
"Untuk parkir bus anda butuh bantuan. Tanpa bantuan, anda akan menabrakkan bus. Jadi, sopir bus atau pelatih yang tahu cara 'parkir bus' harus dihargai."
"Sopir bus membutuhkan pengalaman dan banyak latihan memarkir bus. Sama halnya dalam sepakbola, membutuhkan waktu untuk mempelajari ini." jelas pelatih 52 tahun tersebut.[initial]
(espn/shd)
Menurut Mourinho, dalam sepakbola dan mengendalikan bus sejatinya sama saja. Keduanya membutuhkan keahlian. Dan kesuksesan Chelsea tahun ini membuktikan bahwa Mourinho bisa menjadi 'supir bus' The Blues yang baik.
"Pertama, saya memang sangat hormat pada sopir bus." tutur Mourinho. "Anda harus menjadi orang hebat agar menjadi sopir bus yang baik."
"Untuk parkir bus anda butuh bantuan. Tanpa bantuan, anda akan menabrakkan bus. Jadi, sopir bus atau pelatih yang tahu cara 'parkir bus' harus dihargai."
"Sopir bus membutuhkan pengalaman dan banyak latihan memarkir bus. Sama halnya dalam sepakbola, membutuhkan waktu untuk mempelajari ini." jelas pelatih 52 tahun tersebut.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 9 Juni 2015 22:53
-
Liga Spanyol 9 Juni 2015 14:38
-
Liga Italia 9 Juni 2015 13:05
-
Liga Italia 9 Juni 2015 13:01
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...