
- Manchester United sudah keluar dana besar untuk mendatangkan pemain-pemain baru musim panas ini. Namun, MU juga telah berancang-ancang untuk melakukan penjualan dengan nilai yang tak kalah besar.
(rec/gia)
MU sudah mendatangkan Eric Bailly, Henrikh Mkhitaryan hingga Zlatan Ibrahimovic. Operasi-operasi transfer itu menghabiskan dana sekitar €80 juta.
Menurut Daily Record, manajer baru MU Jose Mourinho siap melepas empat pemain yang tidak masuk dalam rencananya. Mereka adalah Daley Blind, Marcos Rojo, Bastian Schweinsteiger dan Juan Mata.
Nilai jual keempatnya mencapai €92 juta.
Blind, Rojo dan Schweinsteiger dinilai gagal menunjukkan potensi terbaik mereka sejak datang ke Old Trafford. Sementara itu, Mata bukan pemain yang cocok dengan Mourinho.
Itu terlihat ketika Mourinho menjualnya ke MU ketika masih di Chelsea. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 15 Juli 2016 23:52
-
Liga Inggris 15 Juli 2016 20:00
-
Bolatainment 15 Juli 2016 17:48
-
Liga Inggris 15 Juli 2016 17:30
-
Liga Inggris 15 Juli 2016 15:42
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:15
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 12:57
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...