
Bola.net - - Winger Chelsea, Victor Moses mengaku senang dengan gol yang dia cetak ke gawang Tottenham Hotspur. Namun dia lebih bahagia karena The Blues sukses mengamankan tiga poin.
Bermain di kandang sendiri, The Blues tak memulai pertandingan dengan baik. Mereka sempat ketinggalan lebih dahulu lewat gol cantik dari Christian Eriksen.
Namun The Blues sukses menyamakan kedudukan beberapa detik sebelum babak pertama berakhir, sebelum Moses memastikan kemenangan lewat golnya di awal-awal babak kedua.
"Saya sangat senang dengan gol saya, tapi yang paling penting adalah tiga poin. Tak ada yang bisa kami lakukan untuk mencegah gol Spurs. Untung saja Pedro membawa kami kembali ke permainan," ujarnya.
"Saya merasa seperti saya telah menemukan rumah di sini. Ini klub saya. Saya senang pelatih memberikan saya kesempatan untuk mengekspresikan diri saya. Saya hanya ingin tetap memainkan sepakbola saya dan kami sangat senang dengan kemenangan hari ini," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 26 November 2016 22:45
Usai Tinggalkan Chelsea, Eva Carneiro Dapat Ancaman Pembunuhan
-
Liga Inggris 26 November 2016 22:05
-
Liga Inggris 26 November 2016 20:20
-
Liga Inggris 26 November 2016 20:00
-
Liga Inggris 26 November 2016 19:50
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...